fokus

Nomina (n)

  1. titik atau daerah kecil tempat berkas cahaya mengumpul atau menyebar setelah berkas cahaya itu menimpa sebuah cermin atau lensa, berkas cahaya yang datang berada dalam keadaan paralel dengan sumbu cermin atau lensa itu; titik api: tempatkan objek itu dalam -- kalau menginginkan hasil pemotretan yang bagus
  2. pusat: -- perhatian dunia internasional tertuju ke kejuaraan sepak bola dunia di Prancis
  3. unsur yang menonjolkan suatu bagian kalimat sehingga perhatian pendengar (pembaca) tertarik pada bagian itu
  4. ciri predikat verbal yang menentukan hubungan semantis predikat verbal itu dengan subjek, biasanya ditandai oleh afiks verbal
KBBI III Fisika
  • ebsoft: 1 focus (of lens). 2 focus (of attention).
  • gkamus: 1 focus (of lens). 2 focus (of attention).
fo·kus n 1 Fis titik atau daerah kecil tempat berkas cahaya mengumpul atau menyebar setelah berkas cahaya itu menimpa sebuah cermin atau lensa, berkas cahaya yg datang berada dl keadaan paralel dng sumbu cermin atau lensa itu; titik api: tempatkan objek itu dl -- kalau menginginkan hasil pemotretan yg bagus; 2 pusat: -- perhatian dunia internasional tertuju ke kejuaraan sepak bola dunia di Prancis; 3 Ling a unsur yg menonjolkan suatu bagian kalimat sehingga perhatian pendengar (pembaca) tertarik pd bagian itu; b ciri predikat verbal yg menentukan hubungan semantis predikat verbal itu dng subjek, biasanya ditandai oleh afiks verbal;

ber·fo·kus v berpusat: ceramahnya ~ pd masalah usaha peningkatan hasil pertanian;

mem·fo·kus v menuju fokus atau pusat;

mem·fo·kus·kan v memusatkan (perhatian, pembicaraan, pandangan, sasaran, dsb): mereka ~ pembicaraan pd masalah pencalonan presiden dan wakil presiden;

pem·fo·kus·an n proses, cara, perbuatan memfokuskan; pemusatan (perhatian, pandangan, pembicaraan, dsb);

ter·fo·kus v terpusat: dl belajar bahasa asing, perhatian murid harus ~
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
21. fokus belakang rear focus belakang; fokus Fotografi Pusba
22. fokus budaya cultural focus budaya; fokus Antropologi Pusba
23. fokus dalam deep focus dalam; fokus Komunikasi Massa Pusba
24. fokus datar focal plane datar; fokus Fotografi Pusba
25. fokus datar depan front focal plane datar; depan; fokus Fotografi Pusba
26. fokus depan front focus depan; fokus Komunikasi Massa Pusba
27. fokus depan front focus depan; fokus Fotografi Pusba
28. fokus diferensial differential focus diferensial; fokus Komunikasi Massa Pusba
29. fokus epileptogen focus epileptogen epileptogen; fokus Kedokteran Pusba
30. fokus gulung roll focus fokus; gulung Komunikasi Massa Pusba
31. fokus hasil; fokus manfaat outcomes focus fokus; hasil; manfaat Politik Pusba
32. fokus hiperbola focus of hyperbola fokus; hiperbola Matematika Pusba
33. fokus ikutan follow focus fokus; ikutan Komunikasi Massa Pusba
34. fokus imaji berganda double-image focussing berganda; fokus; imaji Fotografi Pusba
35. fokus kamera tidak berubah fixed-focus camera berubah; fokus; kamera; tidak Fotografi Pusba
36. fokus kebijakan policy focus fokus; kebijakan Politik Pusba
37. fokus klien; fokus pelanggan clien focus fokus; klien; pelanggan Politik Pusba
38. fokus latar back focus (film) fokus; latar Komunikasi Massa Pusba
39. fokus lembut soft focus fokus; lembut Komunikasi Massa Pusba
40. fokus limfoid lymphoid focus fokus; limfoid Kedokteran Hewan Pusba

fluorit ~ fobi ~ fobia ~ fokimeter ~ fokstrot ~ fokus ~ folder ~ foli ~ folikel ~ folio ~ folklor