instrumen /instrumén/

Nomina (n)

  1. alat yang dipakai untuk me-ngerjakan sesuatu (seperti alat yang dipakai oleh pekerja teknik, alat-alat kedokteran, optik, dan kimia); perkakas
  2. sarana penelitian (berupa seperangkat tes dsb) untuk mengumpul-kan data sebagai bahan pengolahan
  3. alat-alat musik (seperti piano, biola, gitar, suling, trompet)
  4. (ki) orang yang dipakai sebagai alat (diperalat) orang lain (pihak lain)
  5. dokumen resmi seperti akta, surat obligasi
KBBI III
  • ebsoft: instrument.
  • gkamus: instrument.
in·stru·men /instrumén/ n 1 alat yg dipakai untuk me-ngerjakan sesuatu (spt alat yg dipakai oleh pekerja teknik, alat-alat kedokteran, optik, dan kimia); perkakas; 2 sarana penelitian (berupa seperangkat tes dsb) untuk mengumpul-kan data sbg bahan pengolahan; 3 alat-alat musik (spt piano, biola, gitar, suling, trompet); 4 ki orang yg dipakai sbg alat (diperalat) orang lain (pihak lain); 5 dokumen resmi spt akta, surat obligasi;

-- navigasi Lay instrumen yg digunakan untuk menentukan posisi kapal di laut
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
21. instrumen evaluasi; instrumen penilaian evaluation instrument evaluasi; instrumen; penilaian Pendidikan Pusba
22. instrumen geometris geometrical instrument geometris; instrumen Matematika Pusba
23. instrumen giro (alat) gyro instruments alat; giro; instrumen Penerbangan Pusba
24. instrumen hidroakustik hydroacustic instrument hidroakustik; instrumen Perikanan Pusba
25. instrumen hipotek mortgage instrument hipotek; instrumen Keuangan Pusba
26. instrumen investasi investment instrument instrumen; investasi Ekonomi Pusba
27. instrumen kebijakan policy instrument instrumen; kebijakan Politik Pusba
28. instrumen kebijakan campuran misimixed policy instrument campuran; instrumen; kebijakan Politik Pusba
29. instrumen kebijakan fiskal fiscal policy instrument fiskal; instrumen; kebijakan Ekonomi Pusba
30. instrumen kebijakan sukarela voluntary policy instrument instrumen; kebijakan; sukarela Politik Pusba
31. instrumen kebijakan wajib compulsory policy instrument instrumen; kebijakan; wajib Politik Pusba
32. instrumen keuangan financial instrument instrumen; keuangan Keuangan Pusba
33. instrumen keuangan financial instrument instrumen; keuangan Ekonomi Pusba
34. instrumen kontrol administrasi administrative control instruments administrasi; instrumen; kontrol Politik Pusba
35. instrumen kunci key instrumen instrumen; kunci Pendidikan Pusba
36. instrumen layak tunai; instrumenen ternegosiasi negotiable instrumen instrumen; instrumenen; layak; ternegosiasi; tunai Keuangan Pusba
37. instrumen manusia human instrument instrumen; manusia Pendidikan Pusba
38. instrumen navigasi navigation instruments instrumen; navigasi *Umum* Pusba
39. instrumen nol null instrument instrumen; nol Kimia Pusba
40. instrumen observasi observation schedule instrumen; observasi Pendidikan Pusba

instruksi ~ instruksi presiden ~ instruksional ~ instruktif ~ instruktur ~ instrumen ~ instrumen navigasi ~ instrumental ~ instrumentalia ~ instrumentalis ~ instrumentasi