pembawa

Nomina (n)

  1. orang yang membawakan: dialah - berita ini
  2. alat untuk membawakan
KBBI III

Kata Dasar

bawa

Sinonim
n: konveyor; penyebab
Gabungan kata
n: pembawa acara; pembawa suara
  • ebsoft: carrier
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
61. pembawa muatan charge carrier muatan; pembawa Fisika Pusba
62. pembawa muatan negatif negative charge carrier muatan; negatif; pembawa Fisika Pusba
63. pembawa oksigen oxygen carrier oksigen; pembawa Kimia Pusba
64. pembawa oksigen oxygen carrier oksigen; pembawa Kedokteran Pusba
65. pembawa pelumas lubricant carrier pelumas; pembawa Mesin Pusba
66. pembawa penyakit carrier pembawa; penyakit Kedokteran Hewan Pusba
67. pembawa penyakit agent of disease pembawa; penyakit Peternakan Pusba
68. pembawa penyakit; pembawa sakit sickness career pembawa; penyakit; sakit Farmasi Pusba
69. pembawa planet planet carrier pembawa; planet Otomotif Pusba
70. pembawa sangat baik excellent vechicle baik; pembawa; sangat Farmasi Pusba
71. pembawa speda belakang rear bike carrier belakang; pembawa; speda Otomotif Pusba
72. pembawa suara sound carrier pembawa; suara Penerbangan Pusba
73. pembawa suara sound carrier pembawa; suara Penerbangan Pusba
74. pembawa T1 T-1 carrier T1; pembawa Teknologi Informasi Pusba
75. pembawa tak bergejala symptomless carrier bergejala; pembawa; tak Biologi Pusba
76. pembawa warna; kromofor chromophore kromofor; pembawa; warna Fisika Pusba
77. pembawa; pengunjuk bearer pembawa; pengunjuk Keuangan Pusba
78. pembawa; wahana carrier pembawa; wahana Kimia Pusba
79. pembebanan pembawa loading, carrier pembawa; pembebanan Fisika Pusba
80. pendakap pembawa peluncur anginsaloon salon sailboard carrier attachment anginsaloon; peluncur; pembawa; pendakap; salon Otomotif Pusba

pembatik ~ pembatikan ~ pembatuan ~ pembatubaraan ~ pembauran ~ pembawa ~ pembawa acara ~ pembawa suara ~ pembawaan ~ pembawang ~ pembayan