perilaku

Nomina (n)

  1. tanggapan atau reaksi individu terhadap rangsangan atau lingkungan
KBBI III
  • ebsoft: behavior.
  • gkamus: behavior.
pe·ri·la·ku n tanggapan atau reaksi individu thd rangsangan atau lingkungan;

-- beli Man kelakuan pembeli serta faktor yg mempengaruhinya pd waktu ia mengambil keputusan untuk membeli atau tidak membeli suatu produk atau jasa; -- hukum perilaku yg berakibat tuntutan hukum krn merupakan kehendak yg melanggar (berlawanan dng) kepentingan orang lain; -- kolektif kegiatan orang secara bersama-sama dng cara tertentu dan mengikuti pola tertentu pula; -- legal perilaku nyata, sesuai dng apa yg dianggap pantas oleh kaidah hukum yg berlaku; -- preventif perbuatan seseorang atau sekelompok yg bertujuan mencegah timbulnya atau menularnya suatu penyakit
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
41. mediasi sebaya untuk perilaku salah peer mediation, for serious misbehavior mediasi; perilaku; salah; sebaya; untuk Pendidikan Pusba
42. model berorientasi perilaku behaviour-orientated model berorientasi; model; perilaku Kedokteran Pusba
43. model berorientasi perilaku Balint Balint behaviour-orientated model Balint; berorientasi; model; perilaku Kedokteran Pusba
44. model perilaku behavioural model model; perilaku Ekonomi Pusba
45. model perilaku behavioral model model; perilaku Kedokteran Pusba
46. modifikasi perilaku behavioural modification modifikasi; perilaku Perhutanan Pusba
47. modifikasi perilaku behavioral modification modifikasi; perilaku Kedokteran Pusba
48. modifikasi perilaku behaviour modification modifikasi; perilaku Kedokteran Pusba
49. modifikasi perilaku behaviour modification modifikasi; perilaku Pendidikan Pusba
50. modifikasi perilaku kognitif cognitive behavior modification kognitif; modifikasi; perilaku Pendidikan Pusba
51. modifikasi perilaku pasien modification of patient's behaviour modifikasi; pasien; perilaku Kedokteran Pusba
52. modifikasi perilaku; modifikasi tingkah laku behavior modification laku; modifikasi; perilaku; tingkah Pendidikan Pusba
53. observasi perilaku behaviour observation observasi; perilaku Kedokteran Pusba
54. pedoman perilaku code of conduct pedoman; perilaku *Umum* SM
55. pelatih-ahli terapi perilaku behavioral therapist-trainer ahli; pelatih; perilaku; terapi Kedokteran Pusba
56. pembentukan perilaku shaping of behavior pembentukan; perilaku Pendidikan Pusba
57. pembentukan perilaku; pembentukan tingkah laku behavioral shaping laku; pembentukan; perilaku; tingkah Pendidikan Pusba
58. pemeliharaan perilaku maintenance of behavior pemeliharaan; perilaku Pendidikan Pusba
59. pemetaan perilaku behaviour mapping pemetaan; perilaku Kedokteran Pusba
60. penampilan alat; perilaku alat tangkap gear performance alat; penampilan; perilaku; tangkap Perikanan Pusba

perikemanusiaan ~ periklanan ~ perikondrium ~ periksa ~ periksaan ~ perilaku ~ perilaku beli ~ perilaku hukum ~ perilaku kolektif ~ perilaku legal ~ perilaku preventif