seni

Adjektiva (adj)

  1. halus (tentang rabaan); kecil dan halus; tipis dan halus: benda -- , benda yang halus bahannya dan buatannya; bercelak -- , memakai celak yang halus; jarum yang -- , jarum yang halus sekali; seorang putri yang -- , putri yang halus kulitnya; ular -- , ular yang kecil
  2. lembut dan tinggi (tentang suara): suara biduanita itu sungguh -- , suara yang kecil tinggi
  3. mungil dan elok (tentang badan): burung yang -- burung yang kecil dan elok
  4. keahlian membuat karya yang bermutu (dilihat dari segi kehalusannya, keindahannya, dsb)
  5. karya yang diciptakan dengan keahlian yang luar biasa, seperti tari, lukisan, ukiran; seniman tari sering juga menciptakan -- susastra yang indah
  6. kesanggupan akal untuk menciptakan sesuatu yang bernilai tinggi (luar biasa)
  7. orang yang berkesanggupan luar biasa; genius
  8. ular
KBBI III
  • ebsoft: 1. 1) refined, fine. 2) art. seni-pahat/patung sculpture. seni-taman landscaping. 2. see AIR. 3. see ZENI 1,2.
  • gkamus: 1. 1) refined, fine. 2) art. seni-pahat/patung sculpture. seni-taman landscaping. 2. see AIR. 3. see ZENI 1,2.
1se·ni a 1 halus (tt rabaan); kecil dan halus; tipis dan halus: benda -- , benda yang halus bahannya dan buatannya; bercelak -- , memakai celak yg halus; jarum yg -- , jarum yg halus sekali; seorang putri yg -- , putri yang halus kulitnya; ular -- , ular yg kecil; 2 lembut dan tinggi (tt suara): suara biduanita itu sungguh -- , suara yg kecil tinggi; 3 mungil dan elok (tt badan): burung yg -- burung yg kecil dan elok;

me·nye·ni a halus; lembut: lagunya -

2se·ni n 1 keahlian membuat karya yg bermutu (dilihat dr segi kehalusannya, keindahannya, dsb); 2 karya yg diciptakan dng keahlian yg luar biasa, spt tari, lukisan, ukiran; seniman tari sering juga menciptakan -- susastra yg indah;

-- arca ilmu tt arca dilihat dr segi tekniknya (gaya, cara, dan ketentuan pembuatannya); -- bangunan seni tt keindahan dl membuat bangunan; -- budaya perihal kesenian dan kebudayaan; -- derita kegiatan yg dng sengaja membuat menderita diri sendiri, spt mengurung diri dl ruangan; -- drama seni mengenai pelakonan dl pentas (sandiwara); -- eksperimental seni yg diciptakan dng maksud diujicobakan untuk dinilai dan diapresiasikan: musik garapan musikus itu dapat dikatakan sbg -- eksperimental; -- kriya seni kerajinan tangan: ia mempromosikan -- kriya Indonesia yg kaya ragam; -- lukis seni mengenai gambar-menggambar dan lukis-melukis; -- murni seni mengenai pembuatan barang yg indah-indah (seni lukis, seni pahat, dsb); -- pahat seni mengenai pahat-memahat (membuat patung dsb); seni ukir; -- panggung kebolehan dan keterampilan yg diperlukan dl suatu pementasan; -- ritual seni yg berkaitan dng kepentingan memanunggalkan manusia dng Tuhannya atau kekuatan adikodrati yg dipercayainya: Nini Thowok termasuk kategori pergelaran -- ritual Jawa; -- rupa seni pahat dan seni lukis; -- sastra seni mengenai karang-mengarang (prosa dan puisi); -- suara seni olah suara atau bunyi (nyanyian, musik, dsb); -- suara instrumental seni suara yg diperdengarkan melalui alat-alat, spt alat tiup, alat gesek, dan alat pukul; -- suara vokal seni suara yg diperdengarkan dng perantaraan suara manusia; -- sungging seni membuat gambar perhiasan; -- taman lanskap; -- tari seni mengenai tari-menari (gerak-gerik yg berirama); -- ukir seni pahat;

ber·se·ni v mempunyai rasa seni; mengandung nilai seni;

me·nye·ni v cak berseni: ia - juga;

ke·se·ni·an n perihal seni; keindahan: sejarah -, sejarah tt perkembangan seni;

- rakyat kesenian masyarakat banyak dl bentuk yg dapat menimbulkan rasa indah yg diciptakan sendiri oleh anggota masyarakat yg hasilnya merupakan milik bersama

3se·ni n 1 kesanggupan akal untuk menciptakan sesuatu yg bernilai tinggi (luar biasa); 2 orang yg berkesanggupan luar biasa; genius

4se·ni lihat 1ular
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
61. psikologi seni psychologi of art psikologi; seni Filsafat Pusba
62. psikologi seni penglihatan psychology of visual art penglihatan; psikologi; seni Filsafat Pusba
63. rumah seni art-house rumah; seni Komunikasi Massa Pusba
64. sasaran instruksional seni bahasa Language Arts instructional goals bahasa; instruksional; sasaran; seni Pendidikan Pusba
65. satuan benda seni piece of art benda; satuan; seni Filsafat Pusba
66. seni art seni Filsafat Pusba
67. seni kunst (Jerman)) seni Filsafat Pusba
68. seni abad pertengahan medieval art abad; pertengahan; seni Filsafat Pusba
69. seni adiboga haute cuisine adiboga; seni *Umum* Pusba
70. seni adiluhung fine art adiluhung; seni Filsafat Pusba
71. seni akademik art, academic akademik; seni Filsafat Pusba
72. seni aksidental art, accidental aksidental; seni Filsafat Pusba
73. seni alografis allographic, art alografis; seni Filsafat Pusba
74. seni arca kecil cameo arca; kecil; seni Arkeologi Pusba
75. seni autentik art, authentic autentik; seni Filsafat Pusba
76. seni autografis autographic art autografis; seni Filsafat Pusba
77. seni bahasa language art bahasa; seni Pendidikan Pusba
78. seni barok baroque art barok; seni Filsafat Pusba
79. seni baru art nouveau baru; seni Filsafat Pusba
80. seni batik batik art batik; seni Hukum DS

sengsurit ~ senguk ~ senguk sengak ~ sengungut ~ sengut ~ seni ~ seni arca ~ seni bangunan ~ seni budaya ~ seni derita ~ seni drama