Tanaman

Nomina (n)

  1. tumbuhan yang biasa ditanam orang: ~ sayuran, buah-buahan, dsb
  2. hasil menanam; yang ditanam; pendaman: di rumah kuno itu telah ditemukan ~ harta karun
KBBI III

Kata Dasar

tanam

  • ebsoft: 1 plants. tanaman-merambat vine. 2 crop.
  • gkamus: 1 plants. tanaman-merambat vine. 2 crop.
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. amoniasi limbah tanaman ammoniation of crop residues amoniasi; limbah; tanaman Peternakan Pusba
2. bahan kering tanaman dry matter of plants bahan; kering; tanaman Peternakan Pusba
3. domestikasi tanaman plant domestication domestikasi; tanaman Peternakan Pusba
4. introduksi tanaman plant introduction introduksi; tanaman Peternakan Pusba
5. kepadatan tanaman plant density kepadatan; tanaman Peternakan Pusba
6. keseluruhan tanaman entire plant keseluruhan; tanaman Peternakan Pusba
7. limbah tanaman crop residue limbah; tanaman Peternakan Pusba
8. limbah tanaman beramonia ammoniated crop residue beramonia; limbah; tanaman Peternakan Pusba
9. limbah tanaman kering dry crop residue kering; limbah; tanaman Peternakan Pusba
10. penyisipan tanaman inter planting penyisipan; tanaman Peternakan Pusba
11. polisakharida serta tanaman; polisakarida tanaman berserat fibrous plant polysaccharide berserat; polisakarida; polisakharida; serta; tanaman Peternakan Pusba
12. rotasi tanaman crop rotation rotasi; tanaman Peternakan Pusba
13. tanaman beracun toxic plant beracun; tanaman Peternakan Pusba
14. tanaman dwitahunan biennial crop dwitahunan; tanaman Peternakan Pusba
15. tanaman hari panjang long day plant hari; panjang; tanaman Peternakan Pusba
16. tanaman hari pendek short day plant hari; pendek; tanaman Peternakan Pusba
17. tanaman netral day neutral plant netral; tanaman Peternakan Pusba
18. tanaman pakan ternak fodder crops pakan; tanaman; ternak Peternakan Pusba
19. tanaman penutup tanah forage cover crop penutup; tanah; tanaman Peternakan Pusba
20. tanaman penutup; tanaman penutup tanah cover crop penutup; tanah; tanaman Peternakan Pusba

  • 1 - 20 dari 25 entri
  • 1
  • 2
  • >
  • >>

tanak ~ tanak-tanakan ~ tanam ~ tanam-menanam ~ tanam-tanaman ~ Tanaman ~ tanaman dua musim ~ tanaman inang ~ tanaman industri ~ tanaman keras ~ tanaman pangan