aksentuasi /akséntuasi/

Nomina (n)

  1. pemberian tekanan suara pada suku kata atau kata
  2. pengutamaan; penitikberatan; penekanan: -- Rencana Pembangunan Lima Tahun adalah pada masalah pertanian
  3. (Mus) penempatan tekanan yang pas pada perangkat musik
KBBI III Linguistik
  • ebsoft: 1 (Ling.) accentuating. 2 accent, stress. 3 emphasis, stress.
  • gkamus: 1 (Ling.) accentuating. 2 accent, stress. 3 emphasis, stress.
ak·sen·tu·a·si /akséntuasi/ n 1 Ling pemberian tekanan suara pd suku kata atau kata; 2 pengutamaan; penitikberatan; penekanan: -- Rencana Pembangunan Lima Tahun adalah pd masalah pertanian; 3 Mus penempatan tekanan yg pas pd perangkat musik;

meng·ak·sen·tu·a·si v memberi penekanan;

meng·ak·sen·tu·a·si·kan v memberikan penekanan; menitikberatkan
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. aksentuasi accentuation aksentuasi Elektronika Pusba
2. aksentuasi; penekanan accentuation aksentuasi; penekanan *Umum* Pusba
3. penekanan; aksentuasi accentuation aksentuasi; penekanan Linguistik Pusba
4. penekanan; aksentuasi accentuation aksentuasi; penekanan Sastra Pusba
5. reka bentuk aksentuasi; reka bentuk serlah accentuation design aksentuasi; bentuk; reka; serlah Pertanian Pusba

  • 1 - 5 dari 5 entri

akselerasi ~ akselerator ~ akselerometer ~ aksen ~ aksentologi ~ aksentuasi ~ aksep ~ aksep bank ~ akseptabel ~ akseptabilitas ~ akseptasi