beban

Nomina (n)

  1. barang (yang berat) yang dibawa (dipikul, dijunjung, dsb); muatan (yang ditaruhkan di punggung kuda, keledai, dsb): mana boleh kuda ini diberi -- yang seberat itu
  2. (ki) sesuatu yang berat (sukar) yang harus dilakukan (ditanggung); kewajiban; tanggungan; tanggung jawab: urusan ini menjadi -- kita
  3. jarak terdekat antara lubang tembak dan bidang bebas pada suatu kegiatan peledakan
KBBI III
  • beban berat senggulung batu: tanggungan yang sangat berat
  • tak beban batu digalas (tiada beban mencari beban ): sudah senang mencari kesusahan (kesukaran)
  • ebsoft: 1 load (in vehicles or on back or shoulders). 2 burden, resposibility. 3 (Elect.) load, charge.
  • gkamus: 1 load (in vehicles or on back or shoulders). 2 burden, resposibility. 3 (Elect.) load, charge.
1be·ban n 1 barang (yg berat) yg dibawa (dipikul, dijunjung, dsb); muatan (yg ditaruhkan di punggung kuda, keledai, dsb): mana boleh kuda ini diberi -- yg seberat itu; 2 ki sesuatu yg berat (sukar) yg harus dilakukan (ditanggung); kewajiban; tanggungan; tanggung jawab: urusan ini menjadi -- kita;

-- berat senggulung batu, pb tanggungan yg sangat berat; tak -- batu digalas (tiada -- mencari -- ), pb sudah senang mencari kesusahan (kesukaran);

-- tetap Ek biaya umum (tidak langsung) yg tidak dapat dihindarkan spt biaya bunga, penyusutan, dan potongan;

mem·be·bani v memberi beban (tanggungan dsb): jangan engkau - orang lain dng kesulitan rumah tanggamu;

mem·be·ban·kan v 1 memuatkan sbg beban: ia terpaksa - dua karung beras pd kuda yg kecil itu; 2 menyerahkan sbg kewajiban (tanggungan dsb): perusahaan itu - biaya pengiriman kpd pemesan; pemerintah pusat - urusan daerah kpd pemerintah daerah; 3 meletakkan kesalahan dsb kpd: masyarakat - kemerosotan pendidikan kpd guru;

pem·be·ban·an n proses, cara, perbuatan membebani atau membebankan

2be·ban n jarak terdekat antara lubang tembak dan bidang bebas pd suatu kegiatan peledakan
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. (uji) latih beban excercise training (test) beban; latih; uji Kedokteran Pusba
2. 1 menubruk (Rag); 2 beban; biaya; harga (Bis) charge 1; 2; Bis; Rag; beban; biaya; harga; menubruk *Umum* Pusba
3. akun beban; akun biaya expense account akun; beban; biaya *Umum* Pusba
4. alat beban load cell alat; beban Penerbangan Pusba
5. analisis beban load analysis analisis; beban Penerbangan Pusba
6. batas beban load limit batas; beban Mesin Pusba
7. batas distribusi beban load distribution limits batas; beban; distribusi Penerbangan Pusba
8. batas muat; beban putus breaking load batas; beban; muat; putus Perikanan Pusba
9. beban load beban Kimia Pusba
10. beban encumbrances beban Hukum DS
11. beban load beban Fisika Pusba
12. beban load beban Keuangan Pusba
13. beban load beban Penerbangan Pusba
14. beban load beban Penerbangan Pusba
15. beban load beban Elektronika Pusba
16. beban load beban Kedokteran Pusba
17. beban load beban Konstruksi Pusba
18. beban aerodinamik aerodynamic load aerodinamik; beban Penerbangan Pusba
19. beban aksial axial load aksial; beban Mesin Pusba
20. beban aktif active load aktif; beban Mesin Pusba

be- ~ bea ~ beasiswa ~ beatifikasi ~ bebal ~ beban ~ beban tetap ~ bebandos ~ bebang ~ bebar ~ bebaru