beralamat

Verba (v)

  1. ada alamatnya (adresnya): surat-surat yang tidak ~ si pengirim sudah disisihkannya
  2. ditujukan (kepada): kritik itu ~ kepada panitia
  3. memberi tanda (akan terjadi sesuatu): ~ kurang baik
  4. bersasaran; bertujuan
KBBI III

Kata Dasar

alamat

  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. memori beralamat addressable memory beralamat; memori Teknologi Informasi Pusba
2. memori kandungan beralamat content-addressable memory beralamat; kandungan; memori Teknologi Informasi Pusba
3. unit beralamat jaringan (UBI) network addressable unit (NAU) UBI; beralamat; jaringan; unit Teknologi Informasi Pusba

  • 1 - 3 dari 3 entri

berakuk ~ berakumulasi ~ beralah ~ beralam ~ beralam lapang ~ beralamat ~ beralang ~ beralangan ~ beralas ~ beralasan ~ beralaskan