berserikat

Verba (v)

  1. bersama-sama mengusahakan sesuatu (seperti berdagang): kepala desa menganjurkan agar orang-orang yang bermodal mau - untuk mendirikan perusahaan penggilingan padi
  2. bersatu merupakan perkumpulan (gabungan, ikatan, dsb): kebanyakan kaum buruh sudah insaf akan perlunya -
  3. bersekutu (dengan); berkawan (dengan): dalam Perang Dunia Kedua banyak negara yang - untuk membasmi fasisme
KBBI III

Kata Dasar

serikat

  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. berserikat association berserikat Hukum DS
2. kebebasan berserikat freedom of association berserikat; kebebasan Politik Pusba

  • 1 - 2 dari 2 entri

berseregang ~ berserengam ~ berserenjang ~ berseri ~ berseri-seri ~ berserikat ~ berserobok ~ berseru ~ berseru-seru ~ berserudi ~ berserunda