buntal

Adjektiva (adj)

  1. gembung; buncit

Nomina (n)

  1. ikan laut berbisa yang dapat menggembungkan perutnya bila tersentuh, bermacam-macam jenisnya seperti -- duri, -- landak
KBBI III Arkais
  • bagai buntal kembung: bodoh dan sombong
  • ebsoft: swollen, bloated. buntal-an 1 s.t. swollen. 2 bundle.
  • gkamus: swollen, bloated. buntal-an 1 s.t. swollen. 2 bundle.
1bun·tal ark a gembung; buncit

2bun·tal n ikan laut berbisa yg dapat menggembungkan perutnya bila tersentuh, bermacam-macam jenisnya spt -- duri, -- landak;

bagai -- kembung, pb bodoh dan sombong;

-- duri ikan buntal yg berduri besar dan membahayakan, terdapat di laut-laut tropis; Diodon hystrix; -- landak, Diodon nyatri; -- pisang, Ostracion tubercularis;
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. buntal tanduk long-horned cowfish buntal; tanduk Perikanan Pusba

  • 1 - 1 dari 1 entri

bunian ~ bunjai ~ bunker ~ buntak ~ buntak bayang-bayang ~ buntal ~ buntal duri ~ buntal landak ~ buntal pisang ~ buntang ~ buntar