celah

Nomina (n)

  1. sela antara dua benda: -- jari, -- gunung
KBBI III
  • ebsoft: gap, space, fissure, rift, slot.
  • gkamus: gap, space, fissure, rift, slot.
ce·lah n sela antara dua benda: -- jari, -- gunung;

-- suara lubang di antara kedua pita suara; lubang lekum; glotis;

ber·ce·lah v mempunyai celah; ada celahnya
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. celah aperture celah Mesin Pusba
2. celah udara air gap celah; udara Mesin Pusba
3. meter torsi celah udara air-gap torsion meter celah; meter; torsi; udara Mesin Pusba

  • 1 - 3 dari 3 entri

cekur ~ cekut ~ cela ~ celaan ~ celaga ~ celah ~ celah suara ~ celak ~ celaka ~ celam-celum ~ celampak