dayung

Nomina (n)

  1. tongkat besar yang pipih dan lebar pada ujungnya untuk mengayuh (menjalankan, menggerakkan) perahu; pengayuh
  2. injak-injak pada sepeda (untuk menjalankannya); pedal
  3. sirip pada dada ikan sebagai alat untuk berenang
  4. (Olr) olahraga air dengan menggunakan perahu
KBBI III
  • sekali merengkuh dayung , dua tiga pulau terlampaui: sekali melakukan suatu pekerjaan, beberapa maksud tercapai
  • ebsoft: 1 oar. 2 pedal (bicycle).
  • gkamus: 1 oar. 2 pedal (bicycle).
1da·yung n 1 tongkat besar yg pipih dan lebar pd ujungnya untuk mengayuh (menjalankan, menggerakkan) perahu; pengayuh; 2 injak-injak pd sepeda (untuk menjalankannya); pedal; 3 sirip pd dada ikan sbg alat untuk berenang;

sekali merengkuh -- , dua tiga pulau terlampaui, pb sekali melakukan suatu pekerjaan, beberapa maksud tercapai;

-- batang dayung yg panjang batangnya; -- gebeng dayung yg daunnya terpaku pd ujungnya; -- kebas dayung yg daunnya panjang; -- merpati sekawan dayung yg daunnya berwarna putih; -- peminggang dayung yg berada di bagian tengah (perahu, kapal, dsb); -- tudung belanga dayung yg bulat pipih daunnya;

da·yung-ma·yung num berbagai macam dayung;

ber·da·yung v 1 naik perahu (yg menggunakan dayung); berkayuh: setelah itu, ~ lah mereka ke laut; 2 bersepeda;

men·da·yung v 1 merengkuh dayung; mengayuh: beberapa orang ~ dan seorang memegang kemudi; 2 naik sepeda; mengendarai sepeda: ia ~ menuju sekolah;

men·da·yung·kan v 1 mengayuhkan dayung; 2 menjalankan perahu dng dayung: ia ~ perahunya menuju ke Pulau Seribu; 3 menjalankan (tt sepeda);

pe·da·yung n atlet olahraga dayung; pemain dayung profesional;

pen·da·yung n 1 orang yg mendayung; 2 alat untuk mendayung; dayung

2da·yung n Olr olahraga air dng menggunakan perahu
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. (olahraga) dayung rowing dayung; olahraga *Umum* Pusba
2. bulunggas dayung oar feather bulunggas; dayung Biologi Pusba
3. dayung paddle dayung Farmasi Pusba
4. dayung oar dayung *Umum* Pusba
5. dayung jenis pintu gate-type paddle dayung; jenis; pintu Teknik Kimia Pusba
6. juru mudi (dayung) coxswain dayung; juru; mudi *Umum* Pusba
7. kayuh; dayung rowing dayung; kayuh Politik Pusba
8. kayuh; dayung paddle dayung; kayuh *Umum* Pusba
9. metode dayung paddle method dayung; metode Farmasi Pusba
10. perahu dayung rowing boat dayung; perahu Perikanan Pusba
11. putar dayung feather dayung; putar *Umum* Pusba

  • 1 - 11 dari 11 entri

dayang ~ dayang-dayang ~ dayu ~ dayuh ~ dayuk ~ dayung ~ dayung batang ~ dayung gebeng ~ dayung kebas ~ dayung merpati sekawan ~ dayung peminggang