elektroskop /éléktroskop/

Nomina (n)

  1. alat untuk mendeteksi adanya muatan listrik, terdiri atas batang logam dengan dua daun logam tipis yang digantungkan tegak lurus melalui hambatan di dalam wadah kaca
KBBI III
  • ebsoft: electroscope
elek·tro·skop /éléktroskop/ n alat untuk mendeteksi adanya muatan listrik, terdiri atas batang logam dng dua daun logam tipis yg digantungkan tegak lurus melalui hambatan di dl wadah kaca
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. elektroskop electroscope elektroskop Fisika Pusba
2. elektroskop daun emas gold leaf electroscope daun; elektroskop; emas Fisika Pusba

  • 1 - 2 dari 2 entri

elektronika padat ~ elektronika semikonduktor ~ elektronis ~ elektropatologi ~ elektropositif ~ elektroskop ~ elektrostatika ~ elektroteknik ~ elektroterapeutika ~ elektroterapi ~ elektrotipe