email /émail/

Nomina (n)

  1. massa berupa kaca tidak bening yang dipakai untuk melapisi benda dari logam, gelas, atau tembikar
  2. barang-barang yang diberi salutan email
  3. bahan padat berwarna putih dan keras yang melapisi dan melindungi bagian dentin mahkota gigi
KBBI III
Sinonim
n: enamel
  • ebsoft: enamel.
  • gkamus: enamel.
ema·il /émail/ n 1 massa berupa kaca tidak bening yg dipakai untuk melapisi benda dr logam, gelas, atau tembikar; 2 barang-barang yg diberi salutan email; 3 bahan padat berwarna putih dan keras yg melapisi dan melindungi bagian dentin mahkota gigi
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. email internet internet email email; internet Teknologi Informasi Pusba
2. email pengindeksan; surat elektronik pengindeksan indexing e-mail elektronik; email; pengindeksan; surat Teknologi Informasi Pusba

  • 1 - 2 dari 2 entri

elutriasi ~ eluvial ~ eluviasi ~ eluvium ~ em ~ email ~ emak ~ emanasi ~ emang ~ emansipasi ~ emansipasi wanita