infleksi /infléksi/

Nomina (n)

  1. perubahan bentuk kata (dalam bahasa fleksi) yang menunjukkan berbagai hubungan gramatikal (seperti deklinasi nomina, pronomina, adjektiva, dan konjugasi verba)
KBBI III Linguistik
  • ebsoft: (Ling.) inflection.
  • gkamus: (Ling.) inflection.
in·flek·si /infléksi/ n Ling perubahan bentuk kata (dl bahasa fleksi) yg menunjukkan berbagai hubungan gramatikal (spt deklinasi nomina, pronomina, adjektiva, dan konjugasi verba);

ber·in·flek·si v mengalami proses infleksi
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. metode perpotongan-singgung-infleksi inflection-tangent-intersection method infleksi; metode; perpotongan; singgung Fisika Pusba
2. metode perpotongan-singgung-infleksi iti method: inflection-tangent-intersection method infleksi; metode; perpotongan; singgung Fisika Pusba

  • 1 - 2 dari 2 entri

infiradi ~ inflamasi ~ inflasi ~ inflasi lokal ~ inflatoar ~ infleksi ~ infleksibel ~ infleksif ~ infloresens ~ influensa ~ influenza