intern /intérn/

Adjektiva (adj)

  1. sebelah dalam; di kalangan sendiri; dalam lingkungan sendiri: sebaiknya kita jangan mencampuri urusan -- keluarga (organisasi, negara, dsb) lain
KBBI III
  • ebsoft: 1 internal, domestic. 2 within the local school and not at national level (e.g. of examinations).
  • gkamus: 1 internal, domestic. 2 within the local school and not at national level (e.g. of examinations).
in·tern /intérn/ a sebelah dalam; di kalangan sendiri; dl lingkungan sendiri: sebaiknya kita jangan mencampuri urusan -- keluarga (organisasi, negara, dsb) lain
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. aparat pengawas intern internal supervisory apparatus aparat; intern; pengawas Hukum DS
2. audit intern(al) internal audit al; audit; intern *Umum* Pusba
3. desegregasi intern internal desegregation desegregasi; intern Sosiologi Pusba
4. instruktur pendidikan intern inservice education instructor instruktur; intern; pendidikan Farmasi Pusba
5. ketidaksamaan intern internal inequality intern; ketidaksamaan Sosiologi Pusba
6. kolonialisme intern internal colonialism intern; kolonialisme Sosiologi Pusba
7. kolonisasi intern internal colonization intern; kolonisasi Sosiologi Pusba
8. pendidikan intern inservice education intern; pendidikan Farmasi Pusba
9. pengaudit intern(al); auditor intern(al) internal auditor al; auditor; intern; pengaudit *Umum* Pusba
10. program pelatihan intern inservice training program intern; pelatihan; program Farmasi Pusba
11. program pendidikan intern inservice education program intern; pendidikan; program Farmasi Pusba
12. satuan pengawasan intern internal supervisory unit intern; pengawasan; satuan Hukum DS
13. tingkat bunga transfer intern internal transferrate bunga; intern; tingkat; transfer Keuangan Pusba
14. transaksi intern(al) internal transaction al; intern; transaksi *Umum* Pusba

  • 1 - 14 dari 14 entri

interlokutor ~ interlud ~ intermeso ~ intermezo ~ intermolekuler ~ intern ~ internal ~ internalisasi ~ internasional ~ internasionalisasi ~ internat