intervensi /intervénsi/

Nomina (n)

  1. campur tangan dalam perselisihan antara dua pihak (orang, golongan, negara, dsb)
KBBI III
  • ebsoft: intervention.
  • gkamus: intervention.
in·ter·ven·si /intervénsi/ n campur tangan dl perselisihan antara dua pihak (orang, golongan, negara, dsb);

meng·in·ter·ven·si v melakukan intervensi: sejak tentara asing ~ Afganistan beberapa tahun yg lalu, negeri itu tidak pernah aman dan damai;

ter·in·ter·ven·si v dijadikan sasaran intervensi
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. intervensi klinis clinical intervention intervensi; klinis Farmasi Pusba

  • 1 - 1 dari 1 entri

intersepsi ~ intertestial ~ intertidal ~ interupsi ~ interval ~ intervensi ~ intervensionisme ~ interviu ~ interyeksi ~ interzona ~ inti