kabur

Adjektiva (adj)

  1. tidak dapat melihat sesuatu dengan jelas (tentang mata): matanya telah -- dimakan umur
  2. kurang terang (tentang pemandangan); kurang nyata (tentang lukisan); kurang jernih (tentang kaca); kurang jelas (tentang pertanyaan dsb)
  3. (Met) yang tampak berkabut akibat adanya partikel yang sangat kecil dan kering yang cukup banyak terdapat di dalamnya (tentang atmosfer)
  4. berlari cepat-cepat; melarikan diri: pengebut -- dikejar Polantas
  5. (ki) meninggalkan tugas (pekerjaan, keluarga, dsb) tanpa pamit; menghilang

Nomina (n)

  1. kumbang kelapa
KBBI III
  • ebsoft: 1. 1) hazy (view), vague, blurred, clouded (vision). 2) fading (of hopes), unclear (of handwriting, speech, etc.). 3) haze. 2. 1) bolt (of a horse). 2) run off, flee.
  • gkamus: 1. 1) hazy (view), vague, blurred, clouded (vision). 2) fading (of hopes), unclear (of handwriting, speech, etc.). 3) haze. 2. 1) bolt (of a horse). 2) run off, flee.
1ka·bur a 1 tidak dapat melihat sesuatu dng jelas (tt mata): matanya telah -- dimakan umur; 2 kurang terang (tt pemandangan); kurang nyata (tt lukisan); kurang jernih (tt kaca); kurang jelas (tt pertanyaan dsb); 3 Met yg tampak berkabut akibat adanya partikel yg sangat kecil dan kering yg cukup banyak terdapat di dalamnya (tt atmosfer);

me·nga·bur v menjadi kabur (kurang nyata, samar-samar, dsb): bintangnya ~ , ki kurang baik nasibnya;

me·nga·bur·kan v membuat (menyebabkan dsb) kabur: ~ pemandangannya;

ke·ka·bur·an n perihal (yg bersifat atau berciri) kabur: kekeruhan; kekelaman;

ke·ka·bur-ka·bur·an a agak kabur; agak kelam

2ka·bur v 1 berlari cepat-cepat; melarikan diri: pengebut -- dikejar Polantas; 2 ki meninggalkan tugas (pekerjaan, keluarga, dsb) tanpa pamit; menghilang

3ka·bur n kumbang kelapa
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. kabur horizontal horizontal burst horizontal; kabur Perikanan Pusba
2. latarbelakang kabur fading background kabur; latarbelakang Fotografi Pusba
3. lingkaran kabur blur circle kabur; lingkaran Fisika Pusba
4. lingkaran kabur circle of confusion kabur; lingkaran Komunikasi Massa Pusba
5. logika kabur fuzzy logic kabur; logika Pendidikan Pusba
6. penglihatan kabur blurr vision kabur; penglihatan Kedokteran Pusba
7. vokal kabur obscure vowel kabur; vokal Linguistik Pusba

  • 1 - 7 dari 7 entri

kabul ~ kabuli ~ kabumbu ~ kabung ~ kabupaten ~ kabur ~ kabus ~ kabut ~ kabut adveksi ~ kabut asap ~ kabut atas angin