kehabisan

Verba (v)

  1. sudah habis (terpakai atau terjual): mobil itu mogok karena ~ bensin; mereka yang datang terlambat akan ~ karcis
  2. kehilangan: orang tua itu sudah ~ akal
KBBI III

Kata Dasar

habis

Sinonim
n: kehilangan; kesuntukan
Gabungan kata
v: kehabisan ikhtiar
  • ebsoft: fresh out of,ran out of,run out of,running out of
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. kehabisan bahan bakar fuel starvation bahan; bakar; kehabisan Penerbangan Pusba
2. kehabisan stok stock out kehabisan; stok Matematika Pusba
3. kehabisan tenaga exhaustion kehabisan; tenaga Filsafat Pusba
4. kehabisan; penipisan depletion kehabisan; penipisan Perikanan Pusba

  • 1 - 4 dari 4 entri

keguncangan ~ kegundahan ~ keguraman ~ keguruan ~ kegusaran ~ kehabisan ~ kehabisan ikhtiar ~ kehadiran ~ kehajian ~ kehakiman ~ kehalalan