kelelahan

Adjektiva (adj)

  1. perihal (keadaan) lelah; kepenatan; kepayahan
KBBI III

Kata Dasar

lelah

  • ebsoft: exhaustion,tiredness
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. efek kelelahan fatigue effect efek; kelelahan Pendidikan Pusba
2. kelelahan fatigue kelelahan Farmasi Pusba
3. kelelahan ayam petelur sangkar cage layer fatigue ayam; kelelahan; petelur; sangkar Peternakan Pusba
4. kelelahan mental mental exhaustion kelelahan; mental Pendidikan Pusba
5. kelelahan otot pernapasan ventilatory muscle fatigue kelelahan; otot; pernapasan Kedokteran Pusba
6. uji kelelahan fatigue test. kelelahan; uji Kimia Pusba

  • 1 - 6 dari 6 entri

kelek ~ kelek-kelek ~ kelek-kelekan ~ kelekap ~ kelekatu ~ kelelahan ~ kelelahan emosional ~ kelelahan fisik ~ kelelahan mental ~ kelelap ~ kelelawar