lensa /lénsa/

Nomina (n)

  1. kaca bulat melengkung (seperti kaca pembesar, kaca potret)
  2. tempat penampungan cairan (air, minyak) agar ruangan seperti palka, kamar mesin, tetap kering; bilga; got
KBBI III
  • ebsoft: lens.
  • gkamus: lens.
len·sa /lénsa/ n 1 kaca bulat melengkung (spt kaca pembesar, kaca potret); 2 tempat penampungan cairan (air, minyak) agar ruangan spt palka, kamar mesin, tetap kering; bilga; got;

-- bifokal lensa yg terbagi dua, bagian atas untuk membantu melihat benda jauh dan bagian bawah untuk membantu melihat benda dekat; -- cekung Fis lensa yg bagian pinggirnya lebih tebal dp bagian tengahnya; -- cembung Fis lensa yg pinggirnya lebih tipis dp bagian tengahnya; -- divergen lensa yg, krn pembiasan, menyebarkan sinar masuk; -- kontak Fis lensa tipis yg dirancang secara khusus agar dapat melekat pd kornea mata; -- konvergen lensa yg krn pembiasan, mengumpulkan atau memusatkan sinar yg masuk ke satu titik; -- laju lensa pelengkap pd kamera untuk membesarkan atau mengecilkan gambar; -- pasir kumpulan pasir spt lensa dl bahan gabungan sedimen; -- progresif lensa kacamata yg terbagi tiga tanpa pembatas, bagian atas untuk membantu melihat benda jarak jauh, bagian tengah untuk membantu melihat benda jarak sedang, dan bagian bawah untuk membantu melihat benda jarak dekat; -- tempel Fis lensa kontak; -- zum lensa kamera film atau televisi yg dapat diatur untuk memperoleh gambar yg membesar atau mengecil
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. aspirasi pengbuangan lensa lens removal aspiration aspirasi; lensa; pengbuangan Kedokteran Hewan Pusba
2. dislokasi lensa lens dislocation dislokasi; lensa Kedokteran Hewan Pusba
3. kapsul lensa lens capsule kapsul; lensa Kedokteran Hewan Pusba
4. katarak lensa lens cataract katarak; lensa Kedokteran Hewan Pusba
5. luksasi lensa lens luxation lensa; luksasi Kedokteran Hewan Pusba

  • 1 - 5 dari 5 entri

lenjing ~ lenjuang ~ lenong ~ lenor ~ lens ~ lensa ~ lensa bifokal ~ lensa cekung ~ lensa cembung ~ lensa divergen ~ lensa kontak