menandakan

Verba (v)

  1. menyatakan atau menunjukkan (bahwa): angka rapornya yang baik ~ kerajinan dan kecerdasan otaknya
  2. menjadi tanda (alamat); memberi alamat (bahwa ...): tidak dibalasnya suratmu itu ~ bahwa dia benci kepadamu
  3. menerangkan atau memberitahukan dengan tanda (isyarat): tanda panah itu ~ arah jalan yang harus kita tempuh
  4. membuktikan (dengan tanda): ia harus ~ bahwa ia benar-benar suami yang sah dari wanita itu
KBBI III

Kata Dasar

tanda

  • ebsoft: signify, indicate.
  • gkamus: signify, indicate.
menancang ~ menancap ~ menancapkan ~ menandai ~ menandak ~ menandakan ~ menandangi ~ menandaskan ~ menanding ~ menandingi ~ menandu