mengejar

Verba (v)

  1. berlari untuk menyusul (menangkap dsb); memburu: ia berusaha ~ dan menangkap saya
  2. (ki) berusaha keras hendak mencapai (mendapatkan dsb); menginginkan dengan sungguh-sungguh: ~ pangkat; ~ ilmu
KBBI III

Kata Dasar

kejar

  • ebsoft: chase after,chased after,chasing after,dangle about,dangle after,dangled about,dangled after,dangling about,dangling after,gave chase,geting after,given chase,giving chase,got after,gotten after,hunt down,hunted down,hunting down,made up for,make up for,making up for,pursue,pursuing,ran through,strive for,striving for
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. mengejar pursuing mengejar Hukum DS
2. mengejar pursuit mengejar Hukum DS
3. mengejar, melibatkan diri, berupaya mendapatkan pursue berupaya; diri; melibatkan; mendapatkan; mengejar *Umum* SM

  • 1 - 3 dari 3 entri

mengejan-ejan ~ mengejang ~ mengejangkan ~ mengejap ~ mengejapkan ~ mengejar ~ mengejar waktu ~ mengejar-ngejar ~ mengejarkan ~ mengejawantah ~ mengejawantahkan