menggugat

Verba (v)

  1. mendakwa; mengadukan (perkara): jika hendak ~ , Anda harus membawa bukti-bukti yang sah
  2. menuntut (janji dsb); membangkit-bangkitkan perkara yang sudah-sudah
  3. mencela dengan keras; menyanggah: tidak ada yang berani ~ keputusan kepala suku itu
  4. mengguncangkan
KBBI III

Kata Dasar

gugat

  • ebsoft: 1) accuse, charge. 2) criticize, judge. 3) claim, demand.
  • gkamus: 1) accuse, charge. 2) criticize, judge. 3) claim, demand.
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. menggugat Claims menggugat Hukum DS
2. salah menggugat orang error in persona menggugat; orang; salah *Umum* SM

  • 1 - 2 dari 2 entri

menggubit ~ menggubris ~ menggudangkan ~ menggugah ~ menggugah hati ~ menggugat ~ mengguguh ~ mengguguk ~ menggugupkan ~ menggugurkan ~ mengguit