merencah

Verba (v)

  1. berjalan melalui lumpur (bencah dsb); menginjak-injak: ia tidak mau ~ lumpur jalan itu
  2. menggemburkan tanah di sawah dengan membiarkan kerbau menginjak-injak tanah itu hingga seperti dibajak); melunyah sawah
  3. (ki) menempuh (bahaya dsb): ~ bahaya
  4. tidak tetap pendirian (pekerjaan dsb)
  5. mengerjakan berbagai pekerjaan bersama-sama (tetapi tidak ada yang selesai)
KBBI III

Kata Dasar

rencah

merempahi ~ merempuh ~ meremukkan ~ merenangi ~ merenangkan ~ merencah ~ merencam ~ merencana ~ merencanakan ~ merenda ~ merendah