motor

Nomina (n)

  1. mesin yang menjadi tenaga penggerak: pompa air itu digerakkan oleh -- listrik
  2. (cak) sepeda motor
  3. (ki) orang yang memegang peranan penting atas jalannya organisasi dsb: dialah yang menjadi -- perkumpulan itu
KBBI III
  • ebsoft: 1 motor, engine. 2 motorcar, auto. 3 motorcycle. 4 moving force behind s.t. 5 (in some regions only) motorboat.
  • gkamus: 1 motor, engine. 2 motorcar, auto. 3 motorcycle. 4 moving force behind s.t. 5 (in some regions only) motorboat.
mo·tor n 1 mesin yg menjadi tenaga penggerak: pompa air itu digerakkan oleh -- listrik; 2 cak sepeda motor; 3 ki orang yg memegang peranan penting atas jalannya organisasi dsb: dialah yg menjadi -- perkumpulan itu;

-- tempel motor yg dipasang menempel pd buritan perahu dan dipakai untuk menjalankannya;

ber·mo·tor v 1 mengendarai sepeda motor: ia - dr Bandung ke Jakarta; 2 menggunakan motor (mesin); diperlengkapi dng motor: kendaraan -;

me·mo·tori v bertindak sbg penggerak; menjadi penggerak: - perbaikan masjid
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. afasia motor; gagu motor motor aphasia afasia; gagu; motor Kedokteran Pusba
2. akar motor motor root akar; motor Biologi Pusba
3. asesmen motor Rivermead; penilaian motor Rivermead Rivermead motor assessment Rivermead; asesmen; motor; penilaian Kedokteran Pusba
4. bilangan oktana motor motor octane number bilangan; motor; oktana Kimia Pusba
5. gangguan kedut motor atau vokal tikkronik chronic motor or vocal tic disorder atau; gangguan; kedut; motor; tikkronik; vokal Kedokteran Pusba
6. gangguan kemahiran motor motor skills disorder gangguan; kemahiran; motor Kedokteran Pusba
7. gangguan motor disosiatif dissociative motor disorder disosiatif; gangguan; motor Kedokteran Pusba
8. hemiparesis motor tulen; hemiparesis motor murni pure motor hemiparesis hemiparesis; motor; murni; tulen Kedokteran Pusba
9. inervasi dua motor dual motor innervation dua; inervasi; motor Biologi Pusba
10. inervasi dua motor dual motor innervation dua; inervasi; motor Kedokteran Pusba
11. integrasi motor-visual visual-motor integration integrasi; motor; visual Kedokteran Pusba
12. jalur motor motor strip jalur; motor Kedokteran Pusba
13. kapal motor power-driven vessel kapal; motor Perikanan Pusba
14. kapal motor motor vessel kapal; motor *Umum* Pusba
15. kapal motor (KM) motor ship (MS) KM; kapal; motor *Umum* SM
16. kawasan korteks bicara motor motor speech cortical area bicara; kawasan; korteks; motor Kedokteran Pusba
17. kawasan korteks motor motor cortical area kawasan; korteks; motor Kedokteran Pusba
18. kawasan motor motor area kawasan; motor Biologi Pusba
19. kawasan motor; daerah motor motor area daerah; kawasan; motor Kedokteran Pusba
20. koordinasi motor kasar gross motor coordination kasar; koordinasi; motor Kedokteran Pusba

motivasi bawah sadar ~ motivasi ekstrinsik ~ motivasi intrinsik ~ motivator ~ moto ~ motor ~ motor tempel ~ motorik ~ motoris ~ motorisasi ~ moyang