nasional

Adjektiva (adj)

  1. bersifat kebangsaan; berkenaan atau berasal dari bangsa sendiri; meliputi suatu bangsa: cita-cita --; perusahaan --; tarian --
KBBI III
  • ebsoft: national.
  • gkamus: national.
na·si·o·nal a bersifat kebangsaan; berkenaan atau berasal dr bangsa sendiri; meliputi suatu bangsa: cita-cita --; perusahaan --; tarian --;

me·na·si·o·nal v menjadi nasional: aspirasi masyarakat tertampung dl satu wadah hukum yg ~;

me·na·si·o·nal·kan v membuat menjadi nasional;

pe·na·si·o·nal·an n proses, cara, perbuatan menjadikan bersifat nasional: agar diperjuangkan ~ buruh pd perusahaan asing;

ke·na·si·o·nal·an n sifat dsb yg ada pd bangsa; kebangsaan
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. Arsip Nasional Republik Indonesia (ANRI) National Archives of Republic of Indonesia ANRI; Arsip; Indonesia; Nasional; Republik Hukum DS
2. asas kepentingan nasional National intersest pricipal asas; kepentingan; nasional Hukum DS
3. Badan Standardisasi Nasional (BSN) National Standardization Body BSN; Badan; Nasional; Standardisasi Hukum DS
4. Badan Koordinasi Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) National Family Planning Coordination Body BKKBN; Badan; Berencana; Keluarga; Koordinasi; Nasional Hukum DS
5. Badan Koordinasi Survei dan Pemetaan Nasional (BAKOSURTANAL) National Mapping and Survey Coordination Body BAKOSURTANAL; Badan; Koordinasi; Nasional; Pemetaan; Survei; dan Hukum DS
6. BADAN PENYEHATAN PERBANKAN NASIONAL (IBRA) NATIONAL BANK RESTRUCTURING AGENCY BADAN; IBRA; NASIONAL; PENYEHATAN; PERBANKAN Hukum DS
7. Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (BAPENAS) National Development Planning Body BAPENAS; Badan; Nasional; Pembangunan; Perencanaan Hukum DS
8. Badan Pertanahan Nasional (BPN) National Land Affairs Body BPN; Badan; Nasional; Pertanahan Hukum DS
9. Badan Tenaga Nuklir Nasional (BATAN) National Nuclear Power Body BATAN; Badan; Nasional; Nuklir; Tenaga Hukum DS
10. baku mutu udara ambient nasional National ambient air quality ambient; baku; mutu; nasional; udara Hukum DS
11. benda budaya nasional national cultural relics benda; budaya; nasional Hukum DS
12. Departemen Pendidikan Nasional Department of National Education Departemen; Nasional; Pendidikan Hukum DS
13. keamanan nasional national security keamanan; nasional Hukum DS
14. keamanan nasional national security keamanan; nasional Hukum DS
15. kebijaksanaan nasional national policies kebijaksanaan; nasional Hukum DS
16. kepentingan nasional national inerests kepentingan; nasional Hukum DS
17. kepentingan nasional dan Negara State and national interests Negara; dan; kepentingan; nasional Hukum DS
18. Lembaga Informasi Nasional (LIN) National Information Agency Informasi; LIN; Lembaga; Nasional Hukum DS
19. Lembaga Ketahanan Nasional (LEMHANNAS) National Defence Agency Ketahanan; LEMHANNAS; Lembaga; Nasional Hukum DS
20. Lembaga Penerbangan Antariksa Nasional (LAPAN) National Space/Astronautical Flight Agency Antariksa; LAPAN; Lembaga; Nasional; Penerbangan Hukum DS

  • 1 - 20 dari 27 entri
  • 1
  • 2
  • >
  • >>

nasib-nasiban ~ nasihat ~ nasihat agama ~ nasihat genetika ~ nasion ~ nasional ~ nasionalis ~ nasionalisasi ~ nasionalisme ~ nasionalistis ~ nasionisme