pencoleng

Nomina (n)

  1. orang yang melakukan pencurian atau penipuan dengan kekerasan terhadap seseorang; orang yang pekerjaannya (suka) mencoleng: malang bagi ~ itu, ia tertangkap dan masuk penjara
KBBI III

Kata Dasar

coleng

  • ebsoft: see PANCOLENG.
  • gkamus: see PANCOLENG.
pencocokan ~ pencok ~ pencolek ~ pencolek api ~ pencolekan ~ pencoleng ~ pencolengan ~ pencomel ~ pencomelan ~ pencong ~ pencopet