pendeta /pendéta/

Nomina (n)

  1. orang pandai
  2. pertapa (dalam cerita-cerita lama)
  3. pemuka atau pemimpin agama atau jemaah (dalam agama Hindu atau Protestan); rohaniwan; guru agama
KBBI III
  • ebsoft: 1 Protestant clergyman, Hindu or Budhist priest. 2 (Lit.) pundit, scholar.
  • gkamus: 1 Protestant clergyman, Hindu or Budhist priest. 2 (Lit.) pundit, scholar.
pen·de·ta /pendéta/ n 1 orang pandai; 2 pertapa (dl cerita-cerita lama); 3 pemuka atau pemimpin agama atau jemaah (dl agama Hindu atau Protestan); rohaniwan; guru agama;

ke·pen·de·ta·an n perihal yg menyangkut pendeta
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. biku; pendeta monk(kristian) biku; pendeta Antropologi Pusba
2. gembala sidang (pendeta) minister, pastor gembala; pendeta; sidang Kristen SM
3. lima pendeta murid Siva pancakusika Siva; lima; murid; pendeta Arkeologi Pusba
4. pendeta priest pendeta Antropologi Pusba
5. pendeta ahli sastra pragwiwaha ahli; pendeta; sastra Arkeologi Pusba

  • 1 - 5 dari 5 entri

penderma ~ pendermaan ~ pendesain ~ pendesakan ~ pendet ~ pendeta ~ pendeteksian ~ pendevaluasian ~ pendewaan ~ pendewasaan ~ pendiam