pendiri

Nomina (n)

  1. orang yang mendirikan (perkumpulan, negara, dsb): almarhumah neneknya adalah ~ yayasan pendidikan anak yatim piatu di kota ini
KBBI III

Kata Dasar

diri

  • ebsoft: establisher,founder
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. asas pendiri founder principle asas; pendiri Perhutanan Pusba
2. daftar nama pendiri list of name of founders daftar; nama; pendiri Hukum DS
3. efek pendiri founder effect efek; pendiri Biologi Pusba
4. efek pendiri founder effect efek; pendiri Perhutanan Pusba
5. jumlah pendiri number of founders jumlah; pendiri Hukum DS
6. kewarganegaraan pendiri nasionalities of founders kewarganegaraan; pendiri Hukum DS
7. modal pendiri founder modal modal; pendiri Perhutanan Pusba
8. pendiri founder pendiri Hukum DS
9. saham pendiri founder's share pendiri; saham Keuangan Pusba
10. saham pendiri founders' share pendiri; saham *Umum* Pusba

  • 1 - 10 dari 10 entri

pendinding ~ pendindingan ~ pending ~ pendingin ~ pendinginan ~ pendiri ~ pendirian ~ pendiris ~ pendiris hati ~ pendirusan ~ pendisko