sampai-sampai

Adverbia (adv)

  1. begitu tiba: - dia langsung merebahkan diri karena letihnya
  2. bahkan; malahan: - keperluan hidup sehari-harinya pun masih disumbang orang tuanya
  3. hingga; maka: karena bencinya - ia tidak mau menegurnya
KBBI III

Kata Dasar

sampai

Sinonim
k: bahkan; maka; l: malahan; n: hingga
sampai ke sumsum ~ sampai rasa ~ sampai tua ~ sampai umur ~ sampai waktu ~ sampai-sampai ~ sampaian ~ sampak ~ sampakan ~ sampan ~ sampan bidar