sejati

Adjektiva (adj)

  1. sebenarnya (tulen, asli, murni, tidak lancung, tidak ada campurannya): bangsa Melayu ~
KBBI III

Kata Dasar

jati

Sinonim
adj: benar; bersih; betul; jati; tulen; n: asli
Antonim
adj: palsu
Gabungan kata
n: lambung sejati; rusuk sejati
  • ebsoft: true, real, genuine.
  • gkamus: true, real, genuine.
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. aliran plasma ginjal sejati actual renal plasma flow aliran; ginjal; plasma; sejati Kedokteran Pusba
2. aneurisme sejati true aneurysm aneurisme; sejati Kedokteran Pusba
3. diri sejati true self diri; sejati Kedokteran Pusba
4. pita suara; pita suara sejati true vocal cord pita; sejati; suara Kedokteran Pusba

  • 1 - 4 dari 4 entri

sejarah umum ~ sejaras ~ sejarawan ~ sejari ~ sejat ~ sejati ~ sejauh ~ sejawat ~ sejelalat ~ sejemang ~ sejemput