sewa /séwa/

Nomina (n)

  1. pemakaian sesuatu dengan membayar uang: penjualan tidak membatalkan --
  2. uang yang dibayarkan karena memakai atau meminjam sesuatu; ongkos; biaya pengangkutan (transpor): -- rumah makin mahal sekarang; kalau kita naik helicak dari sini, -- nya mahal
  3. yang boleh dipakai setelah dibayar dengan uang: mereka berekreasi ke kebun binatang dengan memakai mobil --
KBBI III
  • ebsoft: 1 rent, hire. 2 rented.
  • gkamus: 1 rent, hire. 2 rented.
se·wa /séwa/ n 1 pemakaian sesuatu dng membayar uang: penjualan tidak membatalkan --; 2 uang yg dibayarkan krn memakai atau meminjam sesuatu; ongkos; biaya pengangkutan (transpor): -- rumah makin mahal sekarang; kalau kita naik helicak dr sini, -- nya mahal; 3 yg boleh dipakai setelah dibayar dng uang: mereka berekreasi ke kebun binatang dng memakai mobil --;

-- beli membeli secara mencicil (mengangsur), dan sebelum terbayar lunas dianggap sbg menyewa barang bersangkutan: penempatan rumah-rumah di kompleks itu dilakukan dng -- beli atau beli kontan;

me·nye·wa v memakai (meminjam, menampung dsb) dng membayar uang sewa: kami terpaksa - bemo untuk membawa belanjaan ini ke rumah;

me·nye·wa·kan v memberi pinjam sesuatu dng memungut uang sewa: ada juga penerbit dan toko buku yg - buku kpd umum;

se·wa·an n sesuatu yg disewa atau disewakan: ia memakai kereta -;

mem·per·se·wa·kan v menyewakan;

pe·nye·wa n 1 orang yg menyewa: - rumah ini sedang ke luar kota; 2 uang dsb untuk menyewa: uang yg disediakan untuk - kios di pasar telah habis;

pe·nye·wa·an n proses, cara, perbuatan menyewa atau menyewakan: kasus - rumah ini oleh orang itu kpd orang asing sedang diteliti oleh yg berwajib
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. aset sewa guna usaha modal asset under capital lease aset; guna; modal; sewa; usaha *Umum* Pusba
2. bandar kelola sewa-swasta land lord port bandar; kelola; sewa; swasta *Umum* Pusba
3. pasaran sewa rental market pasaran; sewa *Umum* Pusba
4. putusan beli-sewa guna usaha lease-buy decision beli; guna; putusan; sewa; usaha *Umum* Pusba
5. sewa guna usaha leasing guna; sewa; usaha *Umum* Pusba
6. sewa guna usaha modal capital lease guna; modal; sewa; usaha *Umum* Pusba
7. sewa guna, menyewagunakan commercial lease guna; menyewagunakan; sewa *Umum* SM
8. tarif kamar nyata; sewa kamar nyata actual room rate kamar; nyata; sewa; tarif *Umum* Pusba
9. upah layan; sewa meja cover charge layan; meja; sewa; upah *Umum* Pusba

  • 1 - 9 dari 9 entri

seuntil ~ seupaya-upaya ~ seupaya-upayanya ~ seutuh ~ seutuhnya ~ sewa ~ sewa beli ~ sewaan ~ sewah ~ sewajar ~ sewajarnya