spion

Nomina (n)

  1. orang yang berusaha mendapatkan keterangan secara rahasia, terutama rahasia militer negara lain; mata-mata
  2. petugas kepolisian yang mengadakan pengusutan secara rahasia terhadap orang-orang yang dicurigai; agen polisi rahasia; detektif: penjagaan itu dimaksudkan untuk mempertahankan rahasia pabrik terhadap -- dari pabrik lain
KBBI III
  • ebsoft: 1 spy. 2 reaview mirror.
  • gkamus: 1 spy. 2 reaview mirror.
spi·on n 1 orang yg berusaha mendapatkan keterangan secara rahasia, terutama rahasia militer negara lain; mata-mata; 2 petugas kepolisian yg mengadakan pengusutan secara rahasia thd orang-orang yg dicurigai; agen polisi rahasia; detektif: penjagaan itu dimaksudkan untuk mempertahankan rahasia pabrik thd -- dr pabrik lain;

men·spi·on v mencoba memperoleh informasi (dr pihak lawan) secara sembunyi-sembunyi; memata-matai
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. spion belakang rear-view mirror belakang; spion Otomotif Pusba
2. spion luar outside mirror luar; spion Otomotif Pusba
3. teropong spion spyglass spion; teropong Fisika Pusba

  • 1 - 3 dari 3 entri

spidol ~ spidometer ~ spikul ~ spil ~ spina bifida ~ spion ~ spionase ~ spiral ~ spiralisasi ~ spirilum ~ spirit