tabel /tabél/

Nomina (n)

  1. daftar berisi ikhtisar sejumlah (besar) data informasi, biasanya berupa kata-kata dan bilangan yang tersusun secara bersistem, urut ke bawah dalam lajur dan deret tertentu dengan garis pembatas sehingga dapat dengan mudah disimak
KBBI III
  • ebsoft: table, list. tabel-tegakan (Fin.) yield table.
  • gkamus: table, list. tabel-tegakan (Fin.) yield table.
ta·bel /tabél/ n daftar berisi ikhtisar sejumlah (besar) data informasi, biasanya berupa kata-kata dan bilangan yg tersusun secara bersistem, urut ke bawah dl lajur dan deret tertentu dng garis pembatas sehingga dapat dng mudah disimak;

-- alfabetis tabel yg susunannya menurut abjad; indeks; -- kode tabel untuk membuat kode (sandi) atau mencari arti kode; -- naskah tabel yg biasanya berdasarkan rujukan; -- periodik Kim susunan unsur kimia berdasarkan kenaikan nomor atomnya, unsur seperiode diletakkan dl garis mendatar dan unsur-unsur segolongan diletakkan dl kolom tegak; -- referensi tabel yg berfungsi sbg sumber segala keterangan yg terperinci dan digunakan untuk penunjukan;

me·na·bel·kan v menyusun (data) dl bentuk tabel; menempatkan ke dl tabel
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. akar tabel mortalitas radix of mortality table akar; mortalitas; tabel Matematika Pusba
2. analisis tabel antilog antilog tables analysis analisis; antilog; tabel Kedokteran Pusba
3. analisis tabel hayat life table analysis analisis; hayat; tabel Kedokteran Pusba
4. bentuk tabel; bentuk jadwal tabular form bentuk; jadwal; tabel Biologi Pusba
5. daftar spesifikasi; daftar perincian; tabel spesifikasi table of specification daftar; perincian; spesifikasi; tabel Pendidikan Pusba
6. kode semu berbanding tabel putusan pseudocode compared to decision table berbanding; kode; putusan; semu; tabel Teknologi Informasi Pusba
7. logika tabel kebenaran truth table logic kebenaran; logika; tabel Elektronika Pusba
8. metode tabel tabular method metode; tabel Matematika Pusba
9. model regresi tabel kehidupan Cox Cox's life table regression model Cox; kehidupan; model; regresi; tabel Kedokteran Pusba
10. sel tabel cell of table sel; tabel Kedokteran Pusba
11. susunan berkala; tabel berkala periodic table berkala; susunan; tabel Fisika Pusba
12. tabel tables tabel Matematika Pusba
13. tabel table tabel Pendidikan Pusba
14. tabel aeronantika aeronautical chart aeronantika; tabel Fotografi Pusba
15. tabel aksara character table aksara; tabel Fisika Pusba
16. tabel alokasi berkas (TAB) file allocation table (FAT) TAB; alokasi; berkas; tabel Teknologi Informasi Pusba
17. tabel amonia ammonia table amonia; tabel Fisika Pusba
18. tabel amonia ammonia table amonia; tabel Kimia Pusba
19. tabel amonia ammonia table amonia; tabel Biologi Pusba
20. tabel arus current table arus; tabel Perikanan Pusba

tabar-tabar ~ tabarak ~ tabaruk ~ tabayun ~ tabe ~ tabel ~ tabel alfabetis ~ tabel kode ~ tabel naskah ~ tabel periodik ~ tabel referensi