virus

Nomina (n)

  1. mikroorganisme yang tidak dapat dilihat dengan menggunakan mikroskop biasa, hanya dapat dilihat dengan menggunakan mikroskop elektron, penyebab dan penular penyakit, seperti cacar, influenza, dan rabies
  2. program ilegal yang dimasukkan ke dalam sistem komputer melalui jaringan atau disket sehingga menyebar dan dapat merusak program yang ada
KBBI III
Sinonim
n: mikrob
  • ebsoft: virus.
  • gkamus: virus.
vi·rus n 1 mikroorganisme yg tidak dapat dilihat dng menggunakan mikroskop biasa, hanya dapat dilihat dng menggunakan mikroskop elektron, penyebab dan penular penyakit, spt cacar, influenza, dan rabies; 2 program ilegal yg dimasukkan ke dl sistem komputer melalui jaringan atau disket sehingga menyebar dan dapat merusak program yg ada vi·sa n izin (persetujuan) memasuki negara lain atau tinggal sementara di negara lain yg berwujud cap dan paraf yg dibubuhkan oleh pejabat perwakilan negara yg bersangkutan pd paspor pemohon;

-- diplomatik visa yg diberikan kpd pegawai diplomatik dan konsuler negara asing; -- ganda izin bagi orang asing yg ingin memasuki wilayah suatu negara, berlaku untuk kunjungan lebih dr satu kali dan untuk jangka waktu tertentu; -- transit visa untuk berdiam sementara di darat (kota) bagi orang asing yg datang ke sebuah negara dng menumpang kapal, mereka melihat-lihat kota dan akan meneruskan perjalanannya dng kapal itu juga; -- wisatawan visa yg diberikan untuk bertamasya ke sebuah negara dan pemegang visa itu harus dapat membuktikan bahwa dia mempunyai cek wisata dan tiket pulang
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. antibodi virus hepatitis B (anti-HBV) hepatitis B virus antibody (anti-HBV) B; HBV; anti; antibodi; hepatitis; virus Kedokteran Pusba
2. antigen virus viral antigen antigen; virus Farmasi Pusba
3. antigen virus hepatitis B hepatitis B virus antigen B; antigen; hepatitis; virus Kedokteran Pusba
4. asam nukleat virus viral nucleic acid asam; nukleat; virus Biologi Pusba
5. bronkiolitis virus akut acute viral bronchiolitis akut; bronkiolitis; virus Kedokteran Pusba
6. bronkiolitis virus akut bronchiolitis acute viral akut; bronkiolitis; virus Kedokteran Pusba
7. demam virus viral fever demam; virus Biologi Pusba
8. diare virus bovin bovine viral diarrhoea bovin; diare; virus Kedokteran Hewan Pusba
9. DNA virus viral DNA DNA; virus Biologi Pusba
10. enteropati virus viral enteropathy enteropati; virus Kedokteran Pusba
11. enterovirus; virus usus enteroviruses enterovirus; usus; virus Kedokteran Pusba
12. enzim spesifik virus viral specific enzyme enzim; spesifik; virus Biologi Pusba
13. enzim virus viral enzyme enzim; virus Biologi Pusba
14. hemoglutinasi virus viral hemogglutination hemoglutinasi; virus Biologi Pusba
15. hepatitis virus akut acute viral hepatitis akut; hepatitis; virus Kedokteran Pusba
16. hepatitis virus kronik chronic viral hepatitis hepatitis; kronik; virus Kedokteran Pusba
17. imunisasi virus polio poliovirus immunization imunisasi; polio; virus Kedokteran Pusba
18. infeksi virus virus infection infeksi; virus Biologi Pusba
19. infeksi virus viral infection infeksi; virus Kedokteran Pusba
20. infeksi virus Nil Barat West Nile virus infection Barat; Nil; infeksi; virus Kedokteran Pusba

virologi ~ virtual ~ virtuoso ~ virulen ~ virulensi ~ virus ~ visa ~ visa diplomatik ~ visa ganda ~ visa transit ~ visa wisatawan