kerabat

Nomina (n)

  1. yang dekat (pertalian keluarga); sedarah sedaging: masih -- dengan engkau
  2. keluarga; sanak saudara: kaum --
  3. keturunan dari induk yang sama yang dihasilkan dari gamet yang berbeda
KBBI III
  • ebsoft: relative, family.
  • gkamus: relative, family.
ke·ra·bat n 1 yg dekat (pertalian keluarga); sedarah sedaging: masih -- dng engkau; 2 keluarga; sanak saudara: kaum --; 3 keturunan dr induk yg sama yg dihasilkan dr gamet yg berbeda;

-- angkat Antr kerabat yg berdasarkan adat atau hukum tt adopsi yg berlaku dl suatu masyarakat; -- kawin Antr kerabat berdasarkan ikatan perkawinan; -- kerja sekelompok petugas sepekerjaan yg tergabung sementara untuk melaksanakan tugas yg sama; -- sebagian Ikn keturunan yg hanya mempunyai satu induk sama; -- sedarah Antr kerabat berdasarkan hubungan darah;

ber·ke·ra·bat v mempunyai hubungan keluarga: ia masih ~ denganku;

ke·ke·ra·bat·an n 1 perihal berkerabat; 2 Ling hubungan antara dua bahasa atau lebih yg diturunkan dr sumber yg sama
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. ahli kerabat ahli al-qarabāt ahli; kerabat Agama Islam Pusba
2. hawasyi; kerabat hawāsyi hawasyi; kerabat Agama Islam Pusba
3. hubungan kerabat buatan artiticial kin relationship buatan; hubungan; kerabat Sosiologi Pusba
4. hubungan sanak; hubungan kerabat kinship relations hubungan; kerabat; sanak Sosiologi Pusba
5. kategori sanak; kategori kerabat kin category kategori; kerabat; sanak Sosiologi Pusba
6. kateori kerabat kin category kateori; kerabat Antropologi Pusba
7. kelas kerabat kin class kelas; kerabat Antropologi Pusba
8. kelompok kerabat collateral kin group kelompok; kerabat Antropologi Pusba
9. kelompok kerabat kin group kelompok; kerabat Antropologi Pusba
10. kelompok kerabat berorientasi moyang ancestor oriented kin group berorientasi; kelompok; kerabat; moyang Antropologi Pusba
11. kelompok kerabat bilateral bilateral kin group bilateral; kelompok; kerabat Sosiologi Pusba
12. kelompok kerabat dwisisi bilateral kin group dwisisi; kelompok; kerabat Antropologi Pusba
13. kelompok kerabat korporat corporate kin group kelompok; kerabat; korporat Sosiologi Pusba
14. kelompok kerabat semenda affinal kin group kelompok; kerabat; semenda Antropologi Pusba
15. kelompok kerabat semenda; kelompok sanak semenda affinal kin group kelompok; kerabat; sanak; semenda Sosiologi Pusba
16. kelompok kerabat unilineal unilineal kingroup kelompok; kerabat; unilineal Antropologi Pusba
17. kerabat ally kerabat Biologi Pusba
18. kerabat cellateral relative kerabat Antropologi Pusba
19. kerabat kinsman kerabat Antropologi Pusba
20. kerabat aqārib kerabat Agama Islam Pusba

  • 1 - 20 dari 51 entri
  • 1
  • 2
  • 3
  • >
  • >>

kepuyuh ~ kepuyuk ~ kera ~ kera belanda ~ kerabang ~ kerabat ~ kerabat angkat ~ kerabat kawin ~ kerabat kerja ~ kerabat sebagian ~ kerabat sedarah