integrasi

Nomina (n)

  1. pembauran hingga menjadi kesatuan yang utuh atau bulat
KBBI III
  • ebsoft: integration.
  • gkamus: integration.
in·teg·ra·si n pembauran hingga menjadi kesatuan yg utuh atau bulat;

-- bangsa Pol penyatuan berbagai kelompok budaya dan sosial ke dl kesatuan wilayah dan pembentukan suatu identitas nasional; -- horizontal pembauran dng pihak atau badan yg sederajat; -- kebudayaan Antr penyesuaian antara unsur kebudayaan yg saling berbeda sehingga mencapai suatu keserasian fungsi dl kehidupan masyarakat; -- kelompok Antr penyesuaian perbedaan tingkah laku warga suatu kelompok bersangkutan; -- vertikal pembaruan dng pihak atau badan yg berada di atas (lebih tinggi); -- wilayah Pol pembentukan wewenang kekuasaan nasional pusat atas unit-unit atau wilayah politik yg lebih kecil yg mungkin beranggotakan kelompok budaya atau sosial tertentu;

ber·in·teg·ra·si v berpadu (bergabung supaya menjadi kesatuan yg utuh);

meng·in·teg·ra·si·kan v menggabungkan; menyatukan
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
41. integrasi sistem system integration integrasi; sistem Teknologi Informasi Pusba
42. integrasi skala besar large scale integration besar; integrasi; skala Fisika Pusba
43. Integrasi Skala Besar Large-Scale Integration Besar; Integrasi; Skala Matematika Pusba
44. integrasi skala besar large-scale integration (LSI) besar; integrasi; skala Teknologi Informasi Pusba
45. integrasi skala menengah medium scale integration integrasi; menengah; skala Fisika Pusba
46. integrasi skala terluas very large-scale integration (VLSI) integrasi; skala; terluas Teknologi Informasi Pusba
47. integrasi skala-besar large-scale integration (LSI) besar; integrasi; skala Elektronika Pusba
48. integrasi skala-med+ium medium-scale integration integrasi; ium; med; skala Elektronika Pusba
49. integrasi sosial social integration integrasi; sosial Pendidikan Pusba
50. integrasi suara/data voice/data integration data; integrasi; suara Teknologi Informasi Pusba
51. integrasi uji testing integration integrasi; uji Teknologi Informasi Pusba
52. integrasi vartikel; terpadu tegak vertical intergration integrasi; tegak; terpadu; vartikel Peternakan Pusba
53. Integrasi Vertikal Vertical Integration Integrasi; Vertikal Hukum DS
54. integrasi vertikal vertical integration integrasi; vertikal Hukum DS
55. integrasi vertikal vertical integrations integrasi; vertikal Hukum DS
56. integrasi vertikal vertical integration integrasi; vertikal Ekonomi Pusba
57. integrasi via persepsi integration, through perception integrasi; persepsi; via Filsafat Pusba
58. mikroskop integrasi integrating microscope integrasi; mikroskop Biologi Pusba
59. pengintegralan; integrasi integration integrasi; pengintegralan Matematika Pusba
60. pengujian integrasi integration testing integrasi; pengujian Teknologi Informasi Pusba

intan kar-bon ~ intan mentah ~ intan pudi ~ integral ~ integralistik ~ integrasi ~ integrasi bangsa ~ integrasi horizontal ~ integrasi kebudayaan ~ integrasi kelompok ~ integrasi vertikal