reaksi /réaksi/

Nomina (n)

  1. kegiatan (aksi, protes) yang timbul akibat suatu gejala atau suatu peristiwa: putusan rektor telah menimbulkan -- mahasiswa yang berupa pemasangan tulisan yang mengecam putusan itu
  2. tanggapan (respons) terhadap suatu aksi: dia tidak memberikan -- apa-apa ketika dimarahi ayahnya
  3. perubahan yang terjadi karena bekerjanya suatu unsur (obat)
KBBI III
Sinonim
n: akibat; balasan; jawab; jawaban; proses; respons; sambutan; v: balas; bidasan
Antonim
n: aksi
Turunan
n: pereaksi; v: bereaksi; mereaksi
Gabungan kata
n: reaksi adisi; reaksi kimia
  • ebsoft: reaction.
  • gkamus: reaction.
re·ak·si /réaksi/ n 1 kegiatan (aksi, protes) yg timbul akibat suatu gejala atau suatu peristiwa: putusan rektor telah menimbulkan -- mahasiswa yg berupa pemasangan tulisan yg mengecam putusan itu; 2 tanggapan (respons) thd suatu aksi: dia tidak memberikan -- apa-apa ketika dimarahi ayahnya; 3 perubahan yg terjadi krn bekerjanya suatu unsur (obat);

-- adisi reaksi dua molekul atau lebih yg membentuk molekul lebih kompleks; -- kimia perubahan materi yg menyangkut struktur dl molekul suatu zat;

be·re·ak·si v mengadakan reaksi: tertuduh itu ~ ketika hakim membacakan putusan baginya;

me·re·ak·si v mengadakan reaksi: dl perjalanan sejarah selalu ada dialektika, yg satu muncul ~ thd yg ada sebelumnya;

pe·re·ak·si n alat untuk mengadakan reaksi
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
21. reaksi konvergen covengent reaction konvergen; reaksi Fisika Pusba
22. reaksi neutron-proton neutron-proton reaction neutron; proton; reaksi Fisika Pusba
23. reaksi nuklir imbas induced nuclear reaction imbas; nuklir; reaksi Fisika Pusba
24. reaksi nuklir takterkendali uncontrolled nuclear reaction nuklir; reaksi; takterkendali Fisika Pusba
25. reaksi paduan; reaksi fusi fusion reaction fusi; paduan; reaksi Fisika Pusba
26. reaksi pancar; reaksi divergen divergent reaction divergen; pancar; reaksi Fisika Pusba
27. reaksi permukaan surface reactions permukaan; reaksi Fisika Pusba
28. reaksi rantai chain reaction rantai; reaksi Fisika Pusba
29. reaksi rantai proton-proton proton-proton chain reaction proton; rantai; reaksi Fisika Pusba
30. reaksi spalasi spallation reaction reaksi; spalasi Fisika Pusba
31. reaksi tangkapan capture reaction reaksi; tangkapan Fisika Pusba
32. reaksi terirnbas neutrino neutrino induced reaction neutrino; reaksi; terirnbas Fisika Pusba
33. reaksi termonuklir thermonuclear reaction reaksi; termonuklir Fisika Pusba
34. reaksi termonuklir terkendali ctr (controlled thermonuclear reaction) reaksi; terkendali; termonuklir Fisika Pusba
35. reaksi zarah-bermuatan charged-particle reaction bermuatan; reaksi; zarah Fisika Pusba
36. reaksi Zhabotinski Zhabotinski reaction Zhabotinski; reaksi Fisika Pusba
37. semen reaksi reaction cement reaksi; semen Fisika Pusba
38. tampang-lintang reaksi reaction cross section lintang; reaksi; tampang Fisika Pusba
39. tenaga reaksi inti, tenaga reaksi nuklir nuclear reaction energy inti; nuklir; reaksi; tenaga Fisika Pusba

  • 21 - 39 dari 39 entri
  • <<
  • <
  • 1
  • 2

re ~ re- ~ reagen ~ reagensia ~ reak ~ reaksi ~ reaksi adisi ~ reaksi kimia ~ reaksioner ~ reaktan ~ reaktans