teknik /téknik/

Nomina (n)

  1. pengetahuan dan kepandaian membuat sesuatu yang berkenaan dengan hasil industri (bangunan, mesin): sekolah --; ahli --
  2. cara (kepandaian dsb) membuat atau melakukan sesuatu yang berhubungan dengan seni
  3. metode atau sistem mengerjakan sesuatu
KBBI III
  • ebsoft: 1 technique. 2 technology, engineering. 3 technical.
  • gkamus: 1 technique. 2 technology, engineering. 3 technical.
tek·nik /téknik/ n 1 pengetahuan dan kepandaian membuat sesuatu yg berkenaan dng hasil industri (bangunan, mesin): sekolah --; ahli --; 2 cara (kepandaian dsb) membuat atau melakukan sesuatu yg berhubungan dng seni; 3 metode atau sistem mengerjakan sesuatu;

-- alpin teknik menuruni tebing dng menggunakan baut dan gantungan tempat menyangkutkan tali; -- kateterisasi Dok cara pengobatan dng menggunakan kateter; -- kimia listrik lapangan teknik pemanfaatan listrik sbg sumber energi pd bidang elektrokimia; -- listrik energi lapangan teknik (meliputi perencanaan, pembuatan, penyelenggaraan) mesin, alat, dan instalasi untuk membangkitkan, mengubah, atau menghantarkan arus listrik; -- nontes teknik pengukuran yg tidak menggunakan tes observasi; -- penelitian penjabaran metode penelitian; sistem atau metode penelitian dng meneliti langsung objeknya; -- proyeksi teknik penelitian yg menggunakan pengamatan jiwa responden melalui apa yg dinyatakan responden dl pencerminan dirinya, msl dl tingkah laku, minat, atau gambar; -- tes teknik pengukuran dng menggunakan tes
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
61. teknik Aufricht Aufricht technique Aufricht; teknik Kedokteran Pusba
62. teknik ayak sieving technique ayak; teknik Kimia Pusba
63. teknik bedah surgical technique bedah; teknik Kedokteran Pusba
64. teknik benaman embedding technique benaman; teknik Matematika Pusba
65. teknik Berg-Barrett Berg-Barrett technique Barrett; Berg; teknik Fisika Pusba
66. teknik berkas molekul molecular beam technique berkas; molekul; teknik Kimia Pusba
67. teknik Bernard Bernard technique Bernard; teknik Kedokteran Pusba
68. teknik bertahan (hidup) survival technique bertahan; hidup; teknik Kedokteran Pusba
69. teknik Bevan Bevan technique Bevan; teknik Kedokteran Pusba
70. teknik biakan culture technique biakan; teknik Biologi Pusba
71. teknik biakan kaca objek slide culture technique biakan; kaca; objek; teknik Biologi Pusba
72. teknik bidang kerut shrinking field technique bidang; kerut; teknik Kedokteran Pusba
73. teknik bidang sabuk strip-field techniques bidang; sabuk; teknik Kedokteran Pusba
74. teknik biokimia biochemical engineering biokimia; teknik Teknik Kimia Pusba
75. teknik Blalock-Hanlon Blalock-Hanlon technique Blalock; Hanlon; teknik Kedokteran Pusba
76. teknik Bobath Bobath technique Bobath; teknik Kedokteran Pusba
77. teknik bor augering bor; teknik Antropologi Pusba
78. teknik Burger Burger technique Burger; teknik Kedokteran Pusba
79. teknik buta; teknik samar blinding techniques buta; samar; teknik Farmasi Pusba
80. teknik cabang dan batas branch and bound technique batas; cabang; dan; teknik Matematika Pusba

tekik ~ tekis ~ teklek ~ teklok ~ teknifon ~ teknik ~ teknik alpin ~ teknik kateterisasi ~ teknik kimia listrik ~ teknik listrik energi ~ teknik nontes