paha

Nomina (n)

  1. kaki bagian atas (dari lutut sampai ke pinggang)
KBBI III
  • diberi betis hendak paha: diberi sedikit lalu menginginkan yang banyak (semuanya)
  • tercubit paha kiri, paha kanan pun berasa sakit: jika salah seorang anggota keluarga menderita sesuatu, anggota yang lain pun turut merasakan
  • ebsoft: thigh.
  • gkamus: thigh.
pa·ha n kaki bagian atas (dr lutut sampai ke pinggang);

diberi betis hendak -- , pb diberi sedikit lalu menginginkan yg banyak (semuanya); tercubit -- kiri, paha kanan pun berasa sakit, pb jika salah seorang anggota keluarga menderita sesuatu, anggota yg lain pun turut merasakan;

bergendang -- , ki bersuka hati krn orang lain mendapat kesusahan; menepak-nepak -- , ki bersusah hati;

-- belalang 1 paha yg kecil dan lurus (spt kaki belalang); 2 penyemat baju; peniti; 3 pegas; per;

se·pa·ha ark num 1 setengah rupiah; sesuku; 2 seperempat
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. arteri paha; arteri femur femoral artery arteri; femur; paha Biologi Pusba
2. kunci paha; selangkang groin kunci; paha; selangkang Biologi Pusba
3. popliteal; lipat paha popliteal lipat; paha; popliteal Biologi Pusba
4. tulang paha; femur femur femur; paha; tulang Biologi Pusba
5. vena paha; vena femur femoral vein femur; paha; vena Biologi Pusba

  • 1 - 5 dari 5 entri

pagupon ~ pagut ~ pagutan ~ paguyuban ~ pah ~ paha ~ paha belalang ~ pahala ~ paham ~ paham kawasan ~ paham kesektean