tenaga

Nomina (n)

  1. daya yang dapat menggerakkan sesuatu; kekuatan: semakin tua, semakin kurang -- nya; ia tidak berdaya karena kehabisan --
  2. kegiatan bekerja (berusaha dsb): banyak -- terbuang dengan sia-sia; segenap -- rakyat diarahkan ke pembangunan
  3. orang yang bekerja atau mengerjakan sesuatu; pekerja; pegawai: dalam lapangan perindustrian masih sangat dibutuhkan -- ahli
KBBI III
  • ebsoft: 1 power, energy. tenaga-atom atomic energy. tenaga-batin spiritual power. tenaga-kuda horsepower. tenaga-listrik electric power. 2 personnel, staff, force. tenaga-ahli expert. tenaga-kerja manpower, l
  • gkamus: 1 power, energy. tenaga-atom atomic energy. tenaga-batin spiritual power. tenaga-kuda horsepower. tenaga-listrik electric power. 2 personnel, staff, force. tenaga-ahli expert. tenaga-kerja manpower, labor force.
te·na·ga n 1 daya yg dapat menggerakkan sesuatu; kekuatan: semakin tua, semakin kurang -- nya; ia tidak berdaya krn kehabisan --; 2 kegiatan bekerja (berusaha dsb): banyak -- terbuang dng sia-sia; segenap -- rakyat diarahkan ke pembangunan; 3 orang yg bekerja atau mengerjakan sesuatu; pekerja; pegawai: dl lapangan perindustrian masih sangat dibutuhkan -- ahli;

-- dalam kekuatan yg dahsyat atau hebat pd seseorang yg bersumber dr jiwa; kekuatan batin; tenaga batin; -- elektromotif Fis selisih potensial antara kutub-kutub sebuah elemen sebelum kedua kutubnya dihubungkan; -- gerak Fis energi kinetik; -- honorer tenaga kerja yg dibayar dng uang honorarium; -- kependidikan anggota masyarakat yg mampu mengabdikan diri dl menyelenggarakan pendidikan sesuai dng keahliannya, yg bertugas sbg pembimbing, pengajar, peneliti, pengelola, atau administrator pendidikan; -- kuda daya (kekuatan) kuda; ukuran kemampuan mesin; -- ledak otot kualitas yg memungkinkan otot atau sekelompok otot untuk menghasilkan kerja fisik secara eksplosif; -- listrik tenaga yg dihasilkan oleh arus listrik yg diukur dng watt; kekuatan listrik; -- masyarakat pekerja yg berasal dr masyarakat; -- matahari sumber penggerak yg berasal dr radiasi matahari; -- medis tenaga kerja dl bidang kesehatan; -- mesin kekuatan yg ditimbulkan oleh mesin; -- pendidik tenaga kependidikan yg bertugas sbg pembimbing, pengajar, dan/atau pelatih peserta didik; -- pengajar tenaga pendidik yg tugas utamanya mengajar peserta didik; -- profesional orang yg ahli menjalankan tugasnya dl suatu profesi tertentu; -- teknik tenaga kerja dl bidang teknik; -- teknis karyawan yg bertugas membantu pimpinan dl bidang keteknisan; -- temporer tenaga kerja untuk sementara waktu; -- terampil orang yg pekerja terampil krn melalui pengalaman tertentu; -- tetap tenaga atau pegawai yg diangkat dan bekerja secara tetap pd suatu lembaga (kantor, perusahaan, dsb) berdasarkan surat keputusan pimpinan);

ber·te·na·ga v 1 berkekuatan; 2 kuat; giat (bekerja);

me·ne·na·gai v memberikan tenaga (kekuatan, daya): mesin itu digunakan untuk ~ pesawat Uz ;

ke·te·na·ga·an n segala sesuatu yg berkenaan dng tenaga: uang itu akan digunakan untuk membiayai sektor ~ dr berbagai proyek PLN
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
41. hubungan pusa-tenaga energy momentum relation hubungan; pusa; tenaga Fisika Pusba
42. hubungan tenaga Einstein Einstein energy relation Einstein; hubungan; tenaga Fisika Pusba
43. hubungan tenaga total-pusa nisbian relativistic total energy-momentum, relation hubungan; nisbian; pusa; tenaga; total Fisika Pusba
44. hubungan tenaga-pusa; relasi energi-momentum energy-momentum relations energi; hubungan; momentum; pusa; relasi; tenaga Fisika Pusba
45. hukum kekekalan energi; hukum konservasi tenaga law of conservation of energy energi; hukum; kekekalan; konservasi; tenaga Fisika Pusba
46. hukum kekekalan tenaga mekanis; hukum konservasi tenaga mekanis law of conservation of mechanical energy hukum; kekekalan; konservasi; mekanis; tenaga Fisika Pusba
47. hukum kekekalan tenaga; hukum konservasi energi conservation laws of energy energi; hukum; kekekalan; konservasi; tenaga Fisika Pusba
48. huyungan rugi tenaga straggling in energy loss huyungan; rugi; tenaga Fisika Pusba
49. ingsutan tenaga energy shift ingsutan; tenaga Fisika Pusba
50. keadaan tenaga energy state keadaan; tenaga Fisika Pusba
51. keadaan tenaga malar continuous energy state keadaan; malar; tenaga Fisika Pusba
52. keadaan tenaga negatif negative energy states keadaan; negatif; tenaga Fisika Pusba
53. keadaan tenaga negatif Dirac Dirac negative energy states Dirac; keadaan; negatif; tenaga Fisika Pusba
54. kebutuhan tenaga dasar; kebutuhan energi dasar basic energy requirement dasar; energi; kebutuhan; tenaga Fisika Pusba
55. kekekalan massa-tenaga mass energy conservation kekekalan; massa; tenaga Fisika Pusba
56. kekekalan tenaga-pusa energy-momentum conservation kekekalan; pusa; tenaga Fisika Pusba
57. kekekalan tenaga; konservasi energi energy conservation energi; kekekalan; konservasi; tenaga Fisika Pusba
58. kekekalan tenaga; konservasi energi conservation of energy energi; kekekalan; konservasi; tenaga Fisika Pusba
59. kelompok tenaga neutron neutron energy group kelompok; neutron; tenaga Fisika Pusba
60. kelopak tenaga energy shell kelopak; tenaga Fisika Pusba

temungkul ~ temuni ~ temuras ~ temurat ~ temut-temut ~ tenaga ~ tenaga dalam ~ tenaga elektromotif ~ tenaga gerak ~ tenaga honorer ~ tenaga kependidikan