frekuensi /frékuénsi/

Nomina (n)

  1. kekerapan: -- denyut jantungnya tidak normal
  2. (Ling) jumlah pemakaian suatu unsur bahasa dalam suatu teks atau rekaman
  3. (Ling) jumlah getaran gelombang suara per detik
  4. (Kom) jumlah getaran gelombang elektrik per detik pada gelombang elektromagnetik
KBBI III
fre·ku·en·si /frékuénsi/ n 1 kekerapan: -- denyut jantungnya tidak normal; 2 Ling jumlah pemakaian suatu unsur bahasa dl suatu teks atau rekaman; 3 Ling jumlah getaran gelombang suara per detik; 4 Kom jumlah getaran gelombang elektrik per detik pd gelombang elektromagnetik
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. bobot frekuensi frequency weighting bobot; frekuensi Kedokteran Pusba
2. distribusi frekuensi frequency distribution distribusi; frekuensi Kedokteran Pusba
3. frekuensi frequency frekuensi Kedokteran Pusba
4. frekuensi alami natural frequency alami; frekuensi Kedokteran Pusba
5. frekuensi angular angular frequency angular; frekuensi Kedokteran Pusba
6. frekuensi denyut jantung cardiac rate denyut; frekuensi; jantung Kedokteran Pusba
7. frekuensi dinamik dynamic frequency dinamik; frekuensi Kedokteran Pusba
8. frekuensi dominan dominant frequency dominan; frekuensi Kedokteran Pusba
9. frekuensi infrasonik infrasonic frequency frekuensi; infrasonik Kedokteran Pusba
10. frekuensi konstan constant frequency frekuensi; konstan Kedokteran Pusba
11. frekuensi pusat center frequency frekuensi; pusat Kedokteran Pusba
12. frekuensi ultrasonik ultrasonic frequency frekuensi; ultrasonik Kedokteran Pusba
13. osilasi mulut frekuensi-tinggi oral high-frequency oscillation frekuensi; mulut; osilasi; tinggi Kedokteran Pusba
14. pemadanan frekuensi frequency matching frekuensi; pemadanan Kedokteran Pusba
15. poligon frekuensi kumulatif cumulated (cumulative) frequency poligon frekuensi; kumulatif; poligon Kedokteran Pusba
16. survei frekuensi penyakit disease frequency survey frekuensi; penyakit; survei Kedokteran Pusba
17. ventilasi frekuensi tinggi high frequency ventilation (HFV) frekuensi; tinggi; ventilasi Kedokteran Pusba
18. ventilasi jet frekuensi tinggi high frequency jet ventilation frekuensi; jet; tinggi; ventilasi Kedokteran Pusba
19. ventilasi jet frekuensi tinggi high-frequency jet ventilation frekuensi; jet; tinggi; ventilasi Kedokteran Pusba
20. ventilasi osilatori frekuensi tinggi high frequency oscillatory ventilation frekuensi; osilatori; tinggi; ventilasi Kedokteran Pusba

  • 1 - 20 dari 23 entri
  • 1
  • 2
  • >
  • >>

frater ~ fraternitas ~ freatofit ~ fregat ~ frekuen ~ frekuensi ~ frekuentatif ~ frenologi ~ freon ~ frib ~ frigid