regangan

Verba (v)

  1. hasil meregang; tegangan
  2. (Sas) proses menambah ketegangan emosional atau proyeksi vokal suatu adegan
KBBI III

Kata Dasar

regang

Sinonim
n: tegangan
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. kurva regangan-tegangan stress-strain curve kurva; regangan; tegangan Kimia Pusba
2. laju konstan regangan constant rate of strain konstan; laju; regangan Kimia Pusba
3. regangan stretch regangan Kimia Pusba
4. regangan; elongasi elongation elongasi; regangan Kimia Pusba
5. regangan; terikan strain regangan; terikan Kimia Pusba
6. uji regangan elongation test regangan; uji Kimia Pusba

  • 1 - 6 dari 6 entri

refrein ~ refrigerator ~ regah ~ regan ~ regang ~ regangan ~ regas ~ regat ~ regata ~ regel ~ regen