agradasi

Nomina (n)

  1. proses peninggian tanah karena endapan bahan yang berasal dari denudasi sungai
KBBI III Geografi dan geologi
ag·ra·da·si n Geo proses peninggian tanah krn endapan bahan yg berasal dr denudasi sungai
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. agradasi aggradation agradasi Biologi Pusba
2. agradasi aggradation agradasi Perhutanan Pusba

  • 1 - 2 dari 2 entri

agon ~ agonia ~ agonis ~ agonistik ~ agorafobia ~ agradasi ~ agrafia ~ agraria ~ agraris ~ agregasi ~ agregat