atrium

Nomina (n)

  1. rongga dada
  2. ruang tengah yang terbuka, biasanya beratap kaca, di dalam sebuah gedung, seperti pusat perbelanjaan dan hotel; beranda
  3. (Anat) bagian jantung yang menerima darah dari pembuluh darah balik
KBBI III
1at·ri·um n 1 rongga dada; 2 ruang tengah yg terbuka, biasanya beratap kaca, di dl sebuah gedung, spt pusat perbelanjaan dan hotel; beranda

2at·ri·um n Anat bagian jantung yg menerima darah dr pembuluh darah balik
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. 1 daun telinga; aurikula; 2 serambi jantung; atrium auricle 1; 2; atrium; aurikula; daun; jantung; serambi; telinga Biologi Pusba
2. arteri atrium atrial artery arteri; atrium Kedokteran Hewan Pusba
3. arteri atrium perantaraan intermediate cardiac artery arteri; atrium; perantaraan Kedokteran Hewan Pusba
4. atrium atrium atrium Antropologi Pusba
5. atrium atria atrium Kedokteran Pusba
6. atrium atrium atrium Kedokteran Pusba
7. atrium atrium atrium *Umum* Pusba
8. atrium genitalia; serambi genitalia genital atrium atrium; genitalia; serambi Biologi Pusba
9. atrium jantung atrium of heart atrium; jantung Kedokteran Pusba
10. atrium spirakula spiracle atrium atrium; spirakula Biologi Pusba
11. atrium; serambi atrium atrium; serambi Biologi Pusba
12. defek septal atrium; defek septum atrium atrial septal defect atrium; defek; septal; septum Kedokteran Pusba
13. depolarisasi atrial; depolarisasi atrium atrial depolarisation atrial; atrium; depolarisasi Kedokteran Pusba
14. depolarisasi atrium atrial depolarisation atrium; depolarisasi Biologi Pusba
15. fibrilasi atrial; fibrilasi atrium atrial fibrillation atrial; atrium; fibrilasi Kedokteran Hewan Pusba
16. fibrilasi atrium atrial fibrilasi atrium; fibrilasi Kedokteran Pusba
17. fibrilasi atrium; fibrilasi atrial atrial fibrilation atrial; atrium; fibrilasi Kedokteran Pusba
18. getar atrium atrial flutter atrium; getar Kedokteran Hewan Pusba
19. kadar atrium atrial rate atrium; kadar Kedokteran Hewan Pusba
20. lubang atrium atrial orifice atrium; lubang Biologi Pusba

  • 1 - 20 dari 30 entri
  • 1
  • 2
  • >
  • >>

atresia ~ atresia ani ~ atribut ~ atributif ~ atrisi ~ atrium ~ atrofi ~ atropin ~ atsiri ~ atung ~ atung-atung