buku rujukan

Nomina (n)

  1. buku yang memuat informasi yang singkat dan padat tentang berbagai hal yang diperlukan oleh pemakai (mencakup kamus, ensiklopedia, atlas, dsb) buku acuan; buku referensi
KBBI III

Kata Dasar

buku; rujukan

buku pintar ~ buku putih ~ buku rapor ~ buku referensi ~ buku resepsi ~ buku rujukan ~ buku saku ~ buku sebaran ~ buku seri ~ buku silsilah ~ buku simpanan