denudasi /dénudasi/

Nomina (n)

  1. pengikisan lapisan atas permukaan tanah yang disebabkan oleh hujan, angin, dan salju sehingga kesuburan tanah menjadi hilang
  2. (Hut) reduksi permukaan tanah karena fenomena alam
KBBI III Geografi dan geologi
  • ebsoft: denudation.
  • gkamus: denudation.
de·nu·da·si /dénudasi/ n 1 Geo pengikisan lapisan atas permukaan tanah yg disebabkan oleh hujan, angin, dan salju sehingga kesuburan tanah menjadi hilang; 2 Hut reduksi permukaan tanah karena fenomena alam
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. denudasi; penelanjangan denudation denudasi; penelanjangan Pertambangan Pusba
2. penggundulan; denudasi denudation denudasi; penggundulan Perhutanan Pusba

  • 1 - 2 dari 2 entri

dentingan ~ dentum ~ dentuman ~ dentung ~ dentur ~ denudasi ~ denuklirisasi ~ denyar ~ denyaran ~ denyit ~ denyitan