efek kemurahan hati

Nomina (n)

  1. kesalahan dalam penilaian yang terjadi secara sistematis, disebabkan adanya kecenderungan memberikan nilai rendah kepada orang yang tidak disukai atau tidak dikenal
KBBI III Psikologi

Kata Dasar

efek; hati; kemurahan

efek demonstrasi ~ efek erupsi ~ efek fotoelektrik ~ efek halo ~ efek jenuh ~ efek kemurahan hati ~ efek kronis ~ efek kulit ~ efek organisasi ~ efek paduan ~ efek pemanasan